Berita

Serena Williams/Net

Olahraga

Serena Williams, Raketnya Dibanting Anak

KAMIS, 25 APRIL 2019 | 10:16 WIB | HARIAN RAKYAT MERDEKA

Petenis Serena Williams mesti merelakan salaah satu raket kesayangannya. Putri kecilnya mengambilnya dari gudang, lalu membantingnya ke lantai.

Aksi bocah bernama Alexis Olympia tersebut tak lantas membuat Serena marah. Dia justru meresponnya dengan gaya video zoom-in, zoom-out cepat merespon tingkah lucu dan menggemaskan dari anaknya itu.

"Sejarah sedang dibuat," tulis Serena di caption video berdurasi 50 detik itu. Netizen juga merespon dengan tak kalah kocaknya. Serena dalam beberapa kesempatan pertandingan juga pernah membanting raketnya. "Saya per­nah melihat ibunya membanting satu atau dua raket juga... Cakep," respon akun @bklynfred dengan membubuhkan emotikon ketawa.

Alexis Ohanian, suami Serena juga turut menghebohkan kolom komentar. Dia justru meminta bayi perempuannya itu untuk membanting lagi raketnya. "Banting raketnya, baby girl," komentarnya, yang ikut direspon 114 komentar lainnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Bentuk Unit Khusus Pidana Ketenagakerjaan, Lemkapi sebut Kapolri Visioner

Kamis, 02 Mei 2024 | 22:05

KPK Sita Bakal Pabrik Sawit Diduga Milik Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 21:24

Rakor POM TNI-Polri

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:57

Semarak Hari Kartini, Srikandi BUMN Gelar Edukasi Investasi Properti

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:50

KPK Sita Kantor Nasdem Imbas Kasus Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:46

Sesuai UU Otsus, OAP adalah Pribumi Pemilik Pulau Papua

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:33

Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan pada Global CSR dan ESG Summit 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:21

Pabrik Narkoba di Bogor Terungkap, Polisi Tetapkan 5 Tersangka

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:15

Ahmed Zaki Harap Bisa Bermitra dengan PKB di Pilgub Jakarta

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:50

PP Pemuda Muhammadiyah Gelar Tasyakuran Milad Songsong Indonesia Emas

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:36

Selengkapnya