Berita

Susaningtyas NH Kertopati/Net

Politik

Isu Penyelerasan MEF Harus Masuk Pembahasan Debat Keempat Pilpres

JUMAT, 29 MARET 2019 | 09:58 WIB | LAPORAN: ADITYO NUGROHO

. Jelang debat keempat Pilpres pada Sabtu (30/3) besok dengan tema pertahanan dan keamanan, maka isu penguatan TNI menjadi penting guna menghadapi ancaman yang terus berkembang baik dari dalam maupun luar negeri.

Dalam penguatan TNI tidak bisa dilepaskan dalam skema Minimum Essensial Force (MEF) yang kini sudah berada di akhir Renstra II dan akan memasuki Renstra III (2020-2024).

Sebegaimana disampaikan oleh pengamat militer, Susaningtyas NH Kertopati dalam pesan elektroniknya kepada Kantor Berita Politik RMOL, Jumat (29/3), perlu penyelarasan yang terstruktur dalam berjalannya MEF tersebut.

"Pemenuhan MEF perlu penyelarasan periode dan struktur pembiayaan yang lebih realistik dengan skema multiyears," kata Nuning biasa disapa.

Menurutnya dengan skema baru itu maka proses procurement, termasuk di dalamnya proses acquisition dapat disesuaikan dengan skema yang lazim digunakan oleh negara produsen alutsita dimaksud.

Hal itu yang setidaknya ada dalam pembahasan debat di antara kedua capres nanti untuk mencari solusi terbaik dalam penguatan alutsista.

"Skema baru diyakini dapat lebih efisien dan akuntabel agar diperoleh manfaat yang optimal baik untuk TNI maupun untuk sistem keuangan negara," terangnya.

Oleh karena itu di periode 2019-2024, pemerintahan baru bersama Komisi I DPR, harap Nuning intens membahas itu agar lebih komprehensif.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Ukraina Lancarkan Serangan Drone di Beberapa Wilayah Rusia

Rabu, 01 Mei 2024 | 16:03

Bonus Olimpiade Ditahan, Polisi Prancis Ancam Ganggu Prosesi Estafet Obor

Rabu, 01 Mei 2024 | 16:02

Antisipasi Main Judi Online, HP Prajurit Marinir Disidak Staf Intelijen

Rabu, 01 Mei 2024 | 15:37

Ikut Aturan Pemerintah, Alibaba akan Dirikan Pusat Data di Vietnam

Rabu, 01 Mei 2024 | 15:29

KI DKI Ajak Pekerja Manfaatkan Hak Akses Informasi Publik

Rabu, 01 Mei 2024 | 15:27

Negara Pro Rakyat Harus Hapus Sistem Kontrak dan Outsourcing

Rabu, 01 Mei 2024 | 15:17

Bandara Solo Berpeluang Kembali Berstatus Internasional

Rabu, 01 Mei 2024 | 15:09

Polisi New York Terobos Barikade Mahasiswa Pro-Palestina di Universitas Columbia

Rabu, 01 Mei 2024 | 15:02

Taruna Lintas Instansi Ikuti Latsitardarnus 2024 dengan KRI BAC-593

Rabu, 01 Mei 2024 | 14:55

Peta Koalisi Pilpres Diramalkan Tak Awet hingga Pilkada 2024

Rabu, 01 Mei 2024 | 14:50

Selengkapnya