Berita

Atiqah Hasiholan/Net

Blitz

Atiqah Hasiholan, Sempat Yakin, Kecewa Ibu Tidak Dibebaskan

RABU, 20 MARET 2019 | 09:28 WIB | HARIAN RAKYAT MERDEKA

Atiqah Hasiholan masih setia menemani sang ibunda, Ratna Sarumpaet. Istri Rio Dewanto ini tiba di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, kemarin untuk menyak­sikan persidangan Ratna terkait kasus penyebaran hoaks.

Sebelum sidang dimulai Atiqah menuturkan, ia ber­harap eksepsi ibunya diterima oleh Majelis Hakim. Dengan harapan, ibunya bisa bebas dari jeratan hukum dan kembali ke tengah-tengah keluarga.

"Ya harapannya eksepsinya diterimalah pasti," kata Atiqah. "Ya berdoa Insyaallah. Ya na­manya meminta sesuatu harus yakin dong masa kita meminta sesuatu yang kita nggak yakini," sambung bintang Berbagi Suami dan Mafia Insyaf ini.

Namun sayangnya harapan itu tak sesuai dengan kenyataan. Pasalnya, hakim menolak ek­sepsi yang diajukan oleh Ratna. Hal itu membuat Atiqah kecewa, meski tak terlalu terkejut. "Ya, nggak kaget tapi ya kecewa past­inya, tapi nggak kaget," tandas Model Kawanku 1995 ini.

Sebagai anak, Atiqah selalu menyempatkan diri untuk men­jenguk ibundanya di tahanan. Ditambah, ia tak datang sendiri melainkan bersama Rio, dan buah hati mereka, Salma Jihane Putri Dewanto. "Sering ke tah­anan kok, ajak anak sama suami saya," tukasnya. "(Anak) sering ke sana juga. Biar ibu ketemu cu­cunya," pungkas Atiqah. ***

Populer

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

PDIP: Terima Kasih Warga Jakarta dan Pak Anies Baswedan

Jumat, 29 November 2024 | 10:39

Indahnya Seragam Warna Cokelat

Sabtu, 30 November 2024 | 09:37

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

UPDATE

Pengamat: Saham BUMN Anjlok Bukan karena BPI Danantara

Senin, 02 Desember 2024 | 16:11

Tim Hukum Maximus-Peggi Heran Tidak Boleh Ikut Pleno KPU soal Pilkada Mimika

Senin, 02 Desember 2024 | 16:01

Ketua KPU Jabar Diberhentikan DKPP

Senin, 02 Desember 2024 | 15:58

Delapan Orang Dicekal KPK Imbas Kasus Korupsi Pengolahan Karet Kementan

Senin, 02 Desember 2024 | 15:58

Remaja di Eropa Tak Akan Bisa Lagi Pakai Filter Cantik di TikTok

Senin, 02 Desember 2024 | 15:46

Bikin Khawatir, Kapal Selam Perang Rusia Terdeteksi di ZEE Filipina

Senin, 02 Desember 2024 | 15:45

Sebagai Marhaen, Tidak Seharusnya PDIP Menghina Rakyat

Senin, 02 Desember 2024 | 15:40

Kemenag Fokus Tingkatkan Mutu Pendidikan Diiringi Perbaikan Gizi

Senin, 02 Desember 2024 | 15:26

Makan Bergizi Rp10.000 per Porsi Telah Melalui Simulasi Matang

Senin, 02 Desember 2024 | 15:21

Erick Thohir Diminta Klarifikasi, 22 Bulan Melanggar Undang-Undang

Senin, 02 Desember 2024 | 15:13

Selengkapnya