Berita

Venezuela/Net

Dunia

Venezuela Tutup Sebagian Perbatasan Dengan Kolombia

SABTU, 23 FEBRUARI 2019 | 20:56 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Pemerintah Venezuela menutup sebagian perbatasannya dengan Kolombia di tengah perselisihan soal upaya pengiriman bantuan kemanusiaan dari Amerika Serikat.
 
Presiden Venezuela Nicolas Maduro berulang kali menegaskan bahwa Venezuela menolak bantuan kemanusiaan tersebut karena hanya merupakan tameng untuk agresi dan invasi Amerika Serikat ke negara kaya minyak tersebut.
 
Sebelumnya, seperti dikabarkan Al Jazeera (Sabtu, 22/2), Maduro juga menutp perbatasan dan penyeberangan dari Brasil serta pulau Curacao di Karibia Belanda.
 

 
Amerika Serikat, yang merupakan di antara puluhan negara yang mengakui pemimpin oposisi Juan Guaido sebagai presiden sah Venezuela, telah menimbun sekitar 600 ton bantuan di kota perbatasan Cucuta, Kolombia, untuk dikirimkan melintasi perbatasan akhir pekan ini.
 
Dengan ketegangan yang memuncak setelah Guaido menyatakan dirinya sebagai presiden sementara Venezuela bulan lalu, Maduro membantah ada krisis kemanusiaan di negara itu. [mel]

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Dokter Tifa Buka Pintu Perawatan Imun untuk Jokowi

Jumat, 16 Januari 2026 | 18:06

Eggi dan Damai SP3, Roy Suryo dan Dokter Tifa Lanjut Terus

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:45

Seskab Dikunjungi Bos Kadin, Bahas Program Quick Win hingga Kopdes Merah Putih

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:35

Situasi Memanas di Iran, Selandia Baru Evakuasi Diplomat dan Tutup Kedutaan

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:20

Melihat Net-zero Dari Kilang Minyak

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:53

SP3 Untuk Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Terbit Atas Nama Keadilan

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:48

Kebakaran Hebat Melanda Pemukiman Kumuh Gangnam, 258 Warga Mengungsi

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:13

Musda Digelar di 6 Provinsi, Jawa Barat Tuan Rumah Rakornas KNPI

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:12

Heri Sudarmanto Gunakan Rekening Kerabat Tampung Rp12 Miliar Uang Pemerasan

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:33

Ruang Sunyi, Rundingkan Masa Depan Dunia

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:17

Selengkapnya