Berita

FOto:RMOL

Politik

Gerimis Tidak Menyurutkan Antusias Peserta Munajat 212

KAMIS, 21 FEBRUARI 2019 | 19:01 WIB | LAPORAN:

. Ratusan umat Islam mulai berdatangan ke Monas Jakarta untuk mengikuti Malam Munajat 212, Kamis (21/2/) sore.

Pantauan Kantor Berita Politik RMOL, meski rintik hujan membasahi kawasan sekitar Monas, tidak menyurutkan antusias warga.

Salah satu warga bernama Achmad warga Bekasi mengatakan, sengaja datang lebih awal ke Monas agar mendapatkan tempat atau duduk saf paling depan dekat panggung.

Dia dan teman-temannya memilih saf paling depan dengan harapan agar zikir dan doa yang dipanjatkan lebih khusuk.

"Tadi datang sama teman, kebetulam naik KRL, terus langaung ke sini," ucap Achmad.

Para peserta sebelum masuk ke Monas, harus melalui pemeriksaan yang dilakukan oleh panitia dan petugas kepolisian.

Malam Munajat 212 yang diselenggarakan beberapa ormas Islam mengangkat tema "Mengetuk Pintu Langit untuk Keselamatan Agama, Bangsa dan Negara". [rus]

Populer

KPK Ancam Pidana Dokter RSUD Sidoarjo Barat kalau Halangi Penyidikan Gus Muhdlor

Jumat, 19 April 2024 | 19:58

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Megawati Bermanuver Menipu Rakyat soal Amicus Curiae

Kamis, 18 April 2024 | 05:35

Diungkap Pj Gubernur, Persoalan di Masjid Al Jabbar Bukan cuma Pungli

Jumat, 19 April 2024 | 05:01

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Viral Video Mesum Warga Binaan, Kadiv Pemasyarakatan Jateng: Itu Video Lama

Jumat, 19 April 2024 | 21:35

UPDATE

Satgas Judi Online Jangan Hanya Fokus Penegakkan Hukum

Minggu, 28 April 2024 | 08:06

Pekerja Asal Jakarta di Luar Negeri Was-was Kebijakan Penonaktifan NIK

Minggu, 28 April 2024 | 08:01

PSI Yakini Ekonomi Indonesia Stabil di Tengah Keriuhan Pilkada

Minggu, 28 April 2024 | 07:41

Ganjil Genap di Jakarta Tak Berlaku saat Hari Buruh

Minggu, 28 April 2024 | 07:21

Cuaca Jakarta Hari Ini Berawan dan Cerah Cerawan

Minggu, 28 April 2024 | 07:11

UU DKJ Beri Wewenang Bamus Betawi Sertifikasi Kebudayaan

Minggu, 28 April 2024 | 07:05

Latihan Evakuasi Medis Udara

Minggu, 28 April 2024 | 06:56

Akibat Amandemen UUD 1945, Kedaulatan Hanya Milik Parpol

Minggu, 28 April 2024 | 06:26

Pangkoarmada I Kunjungi Prajurit Penjaga Pulau Terluar

Minggu, 28 April 2024 | 05:55

Potret Bangsa Pasca-Amandemen UUD 1945

Minggu, 28 April 2024 | 05:35

Selengkapnya