Berita

Juliana Moechtar/Net

Blitz

Juliana Moechtar, Masih Berduka, Dijodohkan Dengan Ifan Seventeen

JUMAT, 15 FEBRUARI 2019 | 09:24 WIB | HARIAN RAKYAT MERDEKA

Bukan hanya Ifan Seventeen yang kehilangan orang yang di­cintainya, Dylan Sahara, tapi juga Juliana Moechtar, yang harus merelakan kepergian sang suami, Herman Sikumbang, gitaris Seven­teen karena tsunami Anyer. Maka, Juliana dan Ifan kini berstatus janda dan duda.

Beberapa waktu terakhir, Ifan sering dijodoh-jodohkan dengan Juliana. Warganet menilai mereka sangat serasi. Ifan pun dianggap sudah dekat dengan kedua anak Herman. Namun Juliana menang­gapi santai soal dirinya dijodoh-jodohkan dengan sang vokalis.

"Seventeen itu sudah (kayak) keluarga. Sekarang bicara perjodo­han, dan nggak terpikirkan sama sekali (soal perjodohan)," kata Juliana saat ditemui.

Ia pun heran kenapa foto Ifan dan kedua anaknya bisa menjadi bahan dijodoh-jodohkan. "Ivan Govinda saja dekat sama saya, sahabat almarhum. Pas saya post­ing (sama Ivan) nggak ada gosip, tapi kenapa sama Ifan (ada gosip)," ujar Putri Indonesia 2010 asal Aceh ini.

Lebih lanjut, wanita 29 tahun ini merasa dirinya dan Ifan masih sama-sama dalam keadaan ber­duka. Sehingga, untuk urusan cinta dan perjodohan belum terpikirkan. Yang jelas, dalam waktu dekat mereka akan berduet.

"Kita memang teleponan, kar­ena mau ada proyek duet bareng nyanyi," beber Juliana. ***

Populer

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Jokowi Tekor Ratusan Miliar di Pilkada Jakarta

Senin, 02 Desember 2024 | 01:26

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Indahnya Seragam Warna Cokelat

Sabtu, 30 November 2024 | 09:37

PDIP: Terima Kasih Warga Jakarta dan Pak Anies Baswedan

Jumat, 29 November 2024 | 10:39

UPDATE

KPK OTT Pj Walikota Pekanbaru

Selasa, 03 Desember 2024 | 02:00

Endorse Jokowi Gagal Menangkan RK, Ini Kata PKS

Selasa, 03 Desember 2024 | 01:46

Tiga Permohonan PKPU Ditolak Hakim PN Semarang, Merugikan Korban

Selasa, 03 Desember 2024 | 01:21

Kalau Dua Putaran Rido Menang

Selasa, 03 Desember 2024 | 01:07

Banjir Rob di Jakut Diprediksi hingga 6 Desember

Selasa, 03 Desember 2024 | 00:46

YMM Last Wish Datangkan Atlet Paralimpik Juara Asia di JAFF

Selasa, 03 Desember 2024 | 00:27

Ridwan Kamil Terlalu Jabar

Selasa, 03 Desember 2024 | 00:00

KPU Jangan Main-main di Pilkada Jakarta, Bisa Chaos!

Senin, 02 Desember 2024 | 23:36

Saiful Mujani: Pramono-Rano Menang 1 Putaran

Senin, 02 Desember 2024 | 23:19

Timnas Putri Indonesia Lolos ke Final Piala AFF 2024

Senin, 02 Desember 2024 | 23:02

Selengkapnya