Berita

Willem Rampangilei dan Doni Monardo/RMOL

Nusantara

2 Pesan Willem Sebelum Tinggalkan BNPB

KAMIS, 10 JANUARI 2019 | 09:49 WIB | LAPORAN:

Mantan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menitipkan Laksda (Purn) Willem Rampangilei menitipkan dua pesan kepada seluruh pegawai BNPB.

Dua pesan itu diutarakan Willem saat upacara serah terima jabatan (Sertijab) kepala BNPB kepada Letjen TNI Doni Monardo di Auditorium lantai 15 gedung BNPB, Jalan Pramuka Raya, Jakarta Timur, Rabu (9/1).

Pesan pertama Willem adalah meminta prajurit khusus kemanusiaan bekerja keras dan mendukung Letjen TNI Doni Monardo sebagai kepala BNPB yang baru dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

"Kedua jangan pernah lelah dan bosan mewujudkan bangsa Indonesia menjadi negara yang tangguh dalam menghadapi bencana," tambah Willem.

Willem sekaligus menyampaikan terima kasih dan meminta maaf kepada seluruh pejabat BNPB mulai dari tingkat sekretaris utama sampai pekerja outsourching.

"Di kesempatan ini saya menyampaikan terima kasih kepada prajurit BNPB Sekretaris Utama (Sestama), Inspektorat Utama (Irtama), deputi para pejabat eselon dua, tiga, empat seluruh staf dan pekerja outsourching. Ini jadi kenangan yang indah bagi saya," tuturnya.[wid]

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

UPDATE

Hadiri Halal Bihalal Ansor, Kapolda Jateng Tegaskan Punya Darah NU

Jumat, 03 Mei 2024 | 06:19

Bursa Bacalon Wali Kota Palembang Diramaikan Pengusaha Cantik

Jumat, 03 Mei 2024 | 06:04

KPU Medan Tunda Penetapan Calon Terpilih Pileg 2024

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:50

Pensiunan PNS di Lubuklinggau Bingung Statusnya Berubah jadi Warga Negara Malaysia

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:35

Partai KIM di Kota Bogor Kembali Rapatkan Barisan Jelang Pilkada

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:17

PAN Jaring 17 Kandidat Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bengkulu

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:58

Benny Raharjo Tegaskan Golkar Utamakan Kader untuk Pilkada Lamsel

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:41

Pria di Aceh Nekat Langsir 300 Kg Ganja Demi Upah Rp50 Ribu

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:21

Alasan Gerindra Pagar Alam Tak Buka Pendaftaran Bacawako

Jumat, 03 Mei 2024 | 03:57

KPU Tubaba Tegaskan Caleg Terpilih Tidak Dilantik Tanpa Serahkan LHKPN

Jumat, 03 Mei 2024 | 03:26

Selengkapnya