Berita

Anies Baswedan saat pawai Persija Juara/Net

Politik

Anies Ternyata Punya Andil Besar Di Laga Pamungkas Persija

MINGGU, 16 DESEMBER 2018 | 01:56 WIB | LAPORAN:

Para pendukung Persija Jakarta, The Jakmania mengucapkan rasa terima kasih kepada Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.

Sebab, mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan itu memiliki andil besar dalam laga terakhir Persija Jakarta.

Ketua Umum The Jak Mania Ferry Indra Syarief mengungkapkan, awalnya laga pamungkas Persija melawan Mitra Kukar akan digelar di Stadion Pakansari, Bogor. Namun berkat Anies, laga itu akhirnya dihelat di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).

"Saya kasih tahu ya, pertandingan terakhir kalau bukan Pak Anies yang telpon, kita nggak akan bisa main di GBK. Sayq bicara jujur, kalau Pak Anies nggak telepon kita nggak bisa main di GBK," ujar Ferry saat memberi sambutan perayaan juara Persija di Balaikota DKI Jakarta, Sabtu (15/12).

Atas alasan itu, dia mewakili segenap pendukung Persija menyampaikan rasa terima kasih kepada Anies.

Dalam kesempatan ini, dia juga menyampaikan rasa terima kasih pada The Jakmania yang telah setia mendukung selama 17 tahun menanti gelar juara kembali.

“Respect yang sebesar-besarnya bagaiamana kalian ngikutin dampingi Persija saya tahu banget," tutupnya. [ian]

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

2.700 Calon Jemaah Haji Jember Mulai Berangkat 20 Mei 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:49

Bertahun Tertunda, Starliner Boeing Akhirnya Siap Untuk Misi Awak Pertama

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:39

Pidato di OECD, Airlangga: Indonesia Punya Leadership di ASEAN dan G20

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:27

Jokowi: Pabrik Baterai Listrik Pertama di RI akan Beroperasi Bulan Depan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:09

Keputusan PDIP Koalisi atau Oposisi Tergantung Megawati

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:49

Sri Mulyani Jamin Sistem Keuangan Indonesia Tetap Stabil di Tengah Konflik Geopolitik Global

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:40

PKB Lagi Proses Masuk Koalisi Prabowo-Gibran

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:26

Menko Airlangga Bahas 3 Isu saat Wakili Indonesia Bicara di OECD

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:11

LPS: Orang yang Punya Tabungan di Atas Rp5 Miliar Meningkat 9,14 Persen pada Maret 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:58

PKS Sulit Gabung Prabowo-Gibran kalau Ngarep Kursi Menteri

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:51

Selengkapnya