Berita

Prajurit Paspampres memberi hormat ke Prabowo/Net

Politik

REUNI 212

Viral, Prajurit Paspampres Beri Hormat Ke Prabowo

MINGGU, 02 DESEMBER 2018 | 16:42 WIB | LAPORAN: SUKARDJITO

. Sebuah foto sejumlah prajurit pasukan pengamanan presiden (Paspampres) memberikan hormat kepada calon presiden nomor urut 02, Prabowo Subianto beredar viral di media sosial, seperti twitter dan grup whatssapp.

Prabowo tampak berdiri di atas kap mobil Lexus putih memberikan hormat balik kepada para prajurit Paspampres ketika melintas.

Prabowo sendiri mengenakan baju koko warna putih dan berpeci hitam.

Ketua Umum Partai Gerindra itu sebelumnya menghadiri acara reuni akbar mujahid 212, di Monumen Nasional.

Juru Bicara BPN Prabowo-Sandi, Andre Rosiade menjelaskan, foto itu diambil saat Prabowo melewati markas Paspampres di kawasan Jalan Tanah Abang, Jakarta Pusat.

"Benar (foto) itu. Ketika Pak Prabowo melintas di Mako Paspampres," demikian Andre kepada redaksi, sesaat lalu (Minggu, 2/12). [jto]

Populer

KPK Ancam Pidana Dokter RSUD Sidoarjo Barat kalau Halangi Penyidikan Gus Muhdlor

Jumat, 19 April 2024 | 19:58

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Megawati Bermanuver Menipu Rakyat soal Amicus Curiae

Kamis, 18 April 2024 | 05:35

Diungkap Pj Gubernur, Persoalan di Masjid Al Jabbar Bukan cuma Pungli

Jumat, 19 April 2024 | 05:01

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

UPDATE

Kini Jokowi Sapa Prabowo dengan Sebutan Mas Bowo

Minggu, 28 April 2024 | 18:03

Lagi, Prabowo Blak-blakan Didukung Jokowi

Minggu, 28 April 2024 | 17:34

Prabowo: Kami Butuh NU

Minggu, 28 April 2024 | 17:15

Yahya Staquf: Prabowo dan Gibran Keluarga NU

Minggu, 28 April 2024 | 17:01

Houthi Tembak Jatuh Drone Reaper Milik AS

Minggu, 28 April 2024 | 16:35

Besok, MK Mulai Gelar Sidang Sengketa Pileg

Minggu, 28 April 2024 | 16:30

Netanyahu: Keputusan ICC Tak Membuat Israel Berhenti Perang

Minggu, 28 April 2024 | 16:26

5.000 Peserta MTQ Jabar Meriahkan Pawai Taaruf

Minggu, 28 April 2024 | 16:20

Kepala Staf Angkatan Darat Israel Diperkirakan Mundur dalam Waktu Dekat

Minggu, 28 April 2024 | 16:12

Istri Rafael Alun Trisambodo Berpeluang Ditersangkakan

Minggu, 28 April 2024 | 16:05

Selengkapnya