Berita

Luhut Binsar Pandjaitan, Sri Mulyani, Perry Warjiyo bersama Direktur Pelaksana IMF Christine Lagarde dan Presiden Bank Dunia Jim Yong Kim memberikan pernyataan penutupan petemuan tahunan IMF-Bank Dunia/Net

Politik

Golkar: Aksi SMI-Luhut Konteksnya Mensyukuri Keberhasilan Annual Meeting

KAMIS, 18 OKTOBER 2018 | 20:45 WIB | LAPORAN:

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Sumber Daya Luhut Binsar Panjaitan dan Menteri Keuangan RI Sri Mulyani Indrawati dilaporkan oleh Badan Pemenangan Nasional (BPN) pasangan Prabowo Subianto-Sandiaga Salahuddin Uno ke Badan Pengawas Pemilu Republik Indonesia (Bawaslu RI).

Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto menanggapi santai tentang pelaporan tersebut.

Menurutnya, aksi SMI dan Luhut yang mengkoreksi Managing Director IMF (Internasional Monetary Fund) Chistitine Lagarde saat berpose dua jari dalam acara penutupan pertemuan IMF dan World Bank 2018 di Nusa Dua, Bali beberapa waktu yang lalu bukanlah untuk kampanye.

"Konteksnya mensyukuri keberhasilan IMF dan World Bank," ujar Airlangga di DPP Partai Golkar, Slipi, Jakarta Barat, Kamis (18/10).

Makanya, ditekankannya lagi, aksi SMI dan Luhut itu merupakan hal yang sangat lumrah. Jadi tidak perlu dibawa dalam ranah  kampanye pilpres.

"Ini sesuatu yang artinya biasa-biasa saja," pungkasnya.

Pelaporan SMI dan Luhut terkait pose satu jari saat penutupan IMF-World Bank.

Ketua DPP Gerindra Ahmad Riza Patria menilai cara Luhut dan SMI merupakan tindakan yang tidak bijak. Menurutnya, sebagai pejabat, mereka seharusnya dapat membedakan mana tempat untuk berkampanye. [nes]


Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

UPDATE

Hadiri Halal Bihalal Ansor, Kapolda Jateng Tegaskan Punya Darah NU

Jumat, 03 Mei 2024 | 06:19

Bursa Bacalon Wali Kota Palembang Diramaikan Pengusaha Cantik

Jumat, 03 Mei 2024 | 06:04

KPU Medan Tunda Penetapan Calon Terpilih Pileg 2024

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:50

Pensiunan PNS di Lubuklinggau Bingung Statusnya Berubah jadi Warga Negara Malaysia

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:35

Partai KIM di Kota Bogor Kembali Rapatkan Barisan Jelang Pilkada

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:17

PAN Jaring 17 Kandidat Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bengkulu

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:58

Benny Raharjo Tegaskan Golkar Utamakan Kader untuk Pilkada Lamsel

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:41

Pria di Aceh Nekat Langsir 300 Kg Ganja Demi Upah Rp50 Ribu

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:21

Alasan Gerindra Pagar Alam Tak Buka Pendaftaran Bacawako

Jumat, 03 Mei 2024 | 03:57

KPU Tubaba Tegaskan Caleg Terpilih Tidak Dilantik Tanpa Serahkan LHKPN

Jumat, 03 Mei 2024 | 03:26

Selengkapnya