Berita

Jokowi/Net

Politik

Empat Tahun Menjabat, Berapa Janji Pemilu Jokowi Yang Dipenuhi?

RABU, 26 SEPTEMBER 2018 | 07:36 WIB | LAPORAN: SUKARDJITO

. Adu argumen dan juga perdebatan kinerja petahana Presiden Joko Widodo tampaknya semakin tajam.

Janji pemilu 2014 lalu, ketika Jokowi berpasangan Jusuf Kalla ditagih oleh sejumlah kalangan, termasuk partai politik pendukung kubu Prabowo Subianto-Sandiaga Uno.

"Empat tahun yang sesak dan bising oleh penghakiman, klaim pembangunan infrastruktur yang nyatanya minim, janji pemilu diingkari, pertumbuhan ekonomi mandek mengancam kesejahteraan, rakyat dibelah saling berhadapan. Tidakkah semua itu cukup untuk mengatakan: Saya mau perubahan!" kata Wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrat, Rachland Nashidik dalam akun Twitternya @RachlanNashidik, seperti dipantau Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (26/9).

Rachland juga beragumen, jika ada pihak kubu pendukung Jokowi-Ma'ruf Amin ungkit hasil kinerja Presiden RI Ke-6, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) selama dua periode yang seakan tak hasilkan apapun.

"Empat tahun capaian Jokowi tak bisa dibandingkan sepuluh tahun SBY. Itu tak apple to apple. Kami tak pernah memulai membandingkan. Tapi barangkali Anda bisa mulai membela argumen itu dengan menunjukkan: Berapa janji pemilu Jokowi yang dalam 4 tahun ini sudah dipenuhi?" demikian Rachland. [jto]

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Eko Darmanto Bakal Didakwa Terima Gratifikasi dan TPPU Rp37,7 M

Senin, 06 Mei 2024 | 16:06

Fahri Hamzah: Akademisi Mau Terjun Politik Harus Ganti Baju Dulu

Senin, 06 Mei 2024 | 15:56

Pileg di Intan Jaya Molor Karena Ulah OPM

Senin, 06 Mei 2024 | 15:56

Gaduh Investasi Bodong, Pengamat: Jangan Cuma Nasabah, Bank Juga Perlu Perlindungan

Senin, 06 Mei 2024 | 15:46

Tertinggi dalam Lima Tahun, Ekonomi RI di Kuartal I 2024 Tumbuh 5,11 Persen

Senin, 06 Mei 2024 | 15:46

Parnas Tak Punya Keberanian Usung Kader Internal jadi Cagub/Cawagub Aceh

Senin, 06 Mei 2024 | 15:45

PDIP Buka Pendaftaran Cagub-Cawagub Jakarta 8 Mei 2024

Senin, 06 Mei 2024 | 15:35

Dirut Pertamina: Kita Harus Gerak Bersama

Senin, 06 Mei 2024 | 15:35

Banyak Pelanggan Masih Pakai Ponsel Jadul, Telstra Tunda Penutupan Jaringan 3G di Australia

Senin, 06 Mei 2024 | 15:31

Maju sebagai Cagub Jateng, Sudaryono Dapat Perintah Khusus Prabowo

Senin, 06 Mei 2024 | 15:24

Selengkapnya