Berita

Politik

Sekjen Demokrat: Koalisi Kami Bukan Cuma Di Atas Kertas

RABU, 27 JUNI 2018 | 16:29 WIB | LAPORAN: ADITYO NUGROHO

Sekjen Partai DPP Partai Demokrat, Hinca Panjaitan, menyatakan formasi koalisi Partai Demokrat akan terbentuk setelah Pilkada Serentak 2018 hari ini.

"Yang kita inginkan bukan hanya koalisi yang menandatangani kertas, tapi juga merancang secara bersama-sama ke depan,” ungkap Hinca di kantor DPP Partai Demokrat, Jakarta Pusat, Rabu (27/6).

Dia tegaskan, posisi Demokrat saat ini masih berdasar hasil Rapimnas 10 Maret 2018 yaitu mengajukan tiga syarat dalam berkoalisi.

"Syarat koalisi harus sama-sama setara dan memperbincangkan masa depan. Kemudian syarat soal siapa calon presiden dan wakil presiden juga harus dibicarakan sama-sama,” bebernya.

Lanjut Hinca, syarat ketiga adalah komitmen bersama dalam membangun bangsa.

Kemungkinan formasi koalisi Demokrat akan terbuka lebar karena persyaratan 20 persen untuk Presidential Threshold memaksa semua partai politik menggandeng partai-partai lain untuk mengusung capres-cawapres.

“Sekali lagi, 20 persen membuat tidak ada satupun partai yang bisa melenggang sendirian,” tegasnya. [ald]

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

2.700 Calon Jemaah Haji Jember Mulai Berangkat 20 Mei 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:49

Bertahun Tertunda, Starliner Boeing Akhirnya Siap Untuk Misi Awak Pertama

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:39

Pidato di OECD, Airlangga: Indonesia Punya Leadership di ASEAN dan G20

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:27

Jokowi: Pabrik Baterai Listrik Pertama di RI akan Beroperasi Bulan Depan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:09

Keputusan PDIP Koalisi atau Oposisi Tergantung Megawati

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:49

Sri Mulyani Jamin Sistem Keuangan Indonesia Tetap Stabil di Tengah Konflik Geopolitik Global

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:40

PKB Lagi Proses Masuk Koalisi Prabowo-Gibran

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:26

Menko Airlangga Bahas 3 Isu saat Wakili Indonesia Bicara di OECD

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:11

LPS: Orang yang Punya Tabungan di Atas Rp5 Miliar Meningkat 9,14 Persen pada Maret 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:58

PKS Sulit Gabung Prabowo-Gibran kalau Ngarep Kursi Menteri

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:51

Selengkapnya