Berita

Foto/Net

Nusantara

Asyik Diminta Lebih Kreatif Jangan Latah #2019GantiPresiden

RABU, 13 JUNI 2018 | 17:36 WIB | LAPORAN:

Membawa narasi 2019 Ganti Presiden merupakan cara yang sangat konyol yang dipertontonkan kampanye pasangan calon Gubernur dan wakil Gubernur Jawa Barat, Sudrajat - Syaikhu.

"Calon kepala daerah yang menggunakan hashtag #2019GantiPresiden sebagai kampanye pilkada, menurut saya itu langkah yang konyol," ujar Direktur eksekutif The Indonesia Public Institute (IPI) Karyono Wibowo dalam keterangan tertulisnya, Rabu (13/6).

Karyono menilai, pasangan calon kepala daerah agar lebih menonjolkan program kerja yang relevan dengan permasalahan daerah tersebut. Bukan malah ikut-ikutan persoalan elit partai politik pengusungnya.

"Karena bagi masyarakat akan melihat itu terlalu berlebihan, karena mestinya itu pilkada, maka kampanye nya, isu-isu kampanyenya mestinya yang menyangkut soal kepentingan daerah begitu ya," jelasnya.

Menurutnya, pasangan dengan tagline Asyik itu sekedar latah dalam berpolitik. Ketia merasa diusung Gerindra dan PKS, pasangan itu malah lupa kalau mereka kampanye untuk membangun Jawa Barat.

Dia menyarankan kepada pasangan Asyik untuk lebih kreatif dalam memilih materi kampanye. Kalau sekedar latah, masyarakat justru tidak akan simpati apalagi sampai memilih.

"Jadi terlalu latah lah langkah tersebut. Ide (kampanye) tersebut terlalu latah menurut saya. Publik akan melihat," tukasnya. [fiq

Populer

KPK Ancam Pidana Dokter RSUD Sidoarjo Barat kalau Halangi Penyidikan Gus Muhdlor

Jumat, 19 April 2024 | 19:58

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Megawati Bermanuver Menipu Rakyat soal Amicus Curiae

Kamis, 18 April 2024 | 05:35

Diungkap Pj Gubernur, Persoalan di Masjid Al Jabbar Bukan cuma Pungli

Jumat, 19 April 2024 | 05:01

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

UPDATE

Kini Jokowi Sapa Prabowo dengan Sebutan Mas Bowo

Minggu, 28 April 2024 | 18:03

Lagi, Prabowo Blak-blakan Didukung Jokowi

Minggu, 28 April 2024 | 17:34

Prabowo: Kami Butuh NU

Minggu, 28 April 2024 | 17:15

Yahya Staquf: Prabowo dan Gibran Keluarga NU

Minggu, 28 April 2024 | 17:01

Houthi Tembak Jatuh Drone Reaper Milik AS

Minggu, 28 April 2024 | 16:35

Besok, MK Mulai Gelar Sidang Sengketa Pileg

Minggu, 28 April 2024 | 16:30

Netanyahu: Keputusan ICC Tak Membuat Israel Berhenti Perang

Minggu, 28 April 2024 | 16:26

5.000 Peserta MTQ Jabar Meriahkan Pawai Taaruf

Minggu, 28 April 2024 | 16:20

Kepala Staf Angkatan Darat Israel Diperkirakan Mundur dalam Waktu Dekat

Minggu, 28 April 2024 | 16:12

Istri Rafael Alun Trisambodo Berpeluang Ditersangkakan

Minggu, 28 April 2024 | 16:05

Selengkapnya