Berita

Bambang Soesatyo

Politik

Ketua DPR: Menjaga Persatuan Lebih Penting Daripada Demokrasi

SELASA, 08 MEI 2018 | 15:35 WIB | LAPORAN:

Konflik horizontal yang pernah terjadi dalam Pilkada DKI Jakarta 2017 ditakutkan bakal terulang pada masa Pileg-Pilpres tahun depan.

Karena itu, Ketua DPR RI, Bambang Soesatyo, mengingatkan semua pihak yang terlibat dalam agenda politik nasional lima tahunan itu untuk mempraktikkan politik yang santun dan elok.

Ia mengimbau semua kandidat dan timnya lebih fokus mensosialisasikan program-program ketimbang sibuk menghujat pihak komptetitor.


"Kita memang punya jagoan kita masing-masing. Tapi tidak elok juga kita menghujat atau men-downgrade pihak lawan," kata Bambang dalam acara Rembuk Nasional bertajuk "Mewujudkan Pemilu 2019 Yang Aman dan Bermartabat" di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (8/5).

Persatuan dan kesatuan bangsa ia tegaskan amat penting, bahkan lebih penting daripada sistem demokrasi.

"Menjaga kesatuan dan persatuan jauh lebih penting daripada demokrasi itu sendiri," pungkas politikus Golkar yang biasa disapa Bamsoet itu. [ald]

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Tak Pelihara Buzzer, Prabowo Layak Terus Didukung

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:14

Stasiun Cirebon Dipadati Penumpang Arus Balik Nataru

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:00

SBY Pertimbangkan Langkah Hukum, Mega Tak Suka Main Belakang

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:34

Pilkada Lewat DPRD Cermin Ketakutan terhadap Suara Rakyat

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:26

Jika Mau Kejaksaan Sangat Gampang Ciduk Silfester

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:01

Pilkada Lewat DPRD Sudah Pasti Ditolak

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:37

Resolusi 2026 Rismon Sianipar: Makzulkan Gibran Wapres Terburuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:13

Kata Golkar Soal Pertemuan Bahlil, Dasco, Zuhas dan Cak Imin

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:10

Penumpang TransJakarta Minta Pelaku Pelecehan Seksual Ditindak Tegas

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:38

Bulgaria Resmi Gunakan Euro, Tinggalkan Lev

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:21

Selengkapnya