Berita

Effendi Nurlette/Net

Nusantara

ARUN Lawan Penggusuran Paksa Gedung Cawang Kencana

MINGGU, 29 APRIL 2018 | 13:28 WIB | LAPORAN: RUSLAN TAMBAK

. Walikota Jakarta Timur Bambang Musyawardana diminta untuk menunda pengosongan Gedung Cawang Kencana guna menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

"Bila tetap dilakukan pengosongan paksa tanpa perintah pengadilan, maka kami akan lawan," kata Ketua DPP Advokasi Rakyat Untuk Nusantara (ARUN) Effendi Nurlette dalam keterangannya, Minggu (29/4).

Rencananya, Senin (30/4), Walikota Jakarta Timur akan mengerahkan Satpol PP untuk melakukan pengosongan Gedung Cawang Kencana di Jalan Mayjen Sutoyo, Kramat Jati.


Menurut Effendi, pengosongan tanpa perintah pengadilan adalah pembangkangan hukum.

"Walikota Jakarta Timur telah melakukan pembangkangan hukum bila tetap melakukan pengosongan," jelasnya.

Menurutnya, ribuan kader ARUN saat ini sedang bergerak menuju Jakarta untuk melakukan perlawanan atas sikap arogansi Walikota Jakarta Timur yang tidak taat hukum.

"Kader ARUN yang datang ke Jakarta adalah pasukan berani mati. Mereka datang dari berbagai daerah di Indonesia." demikian Effendi. [rus]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Harga Emas Antam Hari Ini Kembali Pecah Rekor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:12

Kritik Pandji Tak Perlu Berujung Saling Lapor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:05

AHY Gaungkan Persatuan Nasional di Perayaan Natal Demokrat

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:02

Iran Effect Terus Dongkrak Harga Minyak

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:59

IHSG Dibuka Menguat, Rupiah Melemah ke Rp16.872 per Dolar AS

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:42

KBRI Beijing Ajak WNI Pererat Solidaritas di Perayaan Nataru

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:38

Belajar dari Sejarah, Pilkada via DPRD Rawan Picu Konflik Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:31

Perlu Tindakan Tegas atas Konten Porno di Grok dan WhatsApp

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:30

Konflik Terbuka Powell dan Trump: Independensi The Fed dalam Ancaman

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:19

OTT Pegawai Pajak Momentum Perkuat Integritas Aparatur

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:16

Selengkapnya