Berita

Sarwendah Tan/Net

Blitz

Sarwendah Tan, Tertindih Di Rumah Lembang

KAMIS, 22 MARET 2018 | 09:56 WIB | HARIAN RAKYAT MERDEKA

Biasa tampil di atas pang­gung, kali ini Sarwendah Tan terlibat dalam dunia seni peran. Istri Ruben Onsu ini membintangi sebuah film genre horor. Ini film pertama setelah lama vakum karena mengurusi si kecil, Thalia.

"Sebenarnya pertama kali ditawarin pas melihat jadi ibu panti, happy banget. Tapi ini film horor ya bukan esek-esek. Keluarga juga support," ujar Wendah saat dijumpai.

Saat syuting, ia mengalami kejadian yang aneh. Tak tahu apa penyebabnya, Sarwendah merasa lidahnya kebas saat bangun tidur. "Aku baru per­tama kali juga kesemutan di lidah. Bangun tidur tiba-tiba kesemutan dan dialognya panjang. Tapi pas pulang sudah nggak. Pas tidur di lokasi mungkin tergigit atau apa," ungkap eks member Cherrybelle ini.

Tak hanya kelu pada li­dahnya, Sarwendah juga merasa seperti tertindih se­suatu. "Pada saat aku tidur di lokasi aku kayak ketindi­han gitu. Mungkin karena kecapekan," tukas pelantun Kesakitanku ini.

Sarwendah tak tahu pasti apakah yang dialaminya itu termasuk kejadian mistis atau tidak.

"Tapi pas pulang sudah ng­gak apa-apa. Syuting kan di Lembang, aku menginapnya di Bandung,"  ungkap eks personel Cherrybelle ini.

Ia kembali bingung kenapa sempat sulit untuk berbicara. "Jadi aku bisa ngomong tapi kaku. Mereka pun mengira logat aku begitu, padahal ng­gak," tutupnya. ***

Populer

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Usia Pensiun TNI Bakal Diperpanjang, Ketum PEPABRI: Kalau 58 Tahun Kan Masih Lucu-Lucunya

Senin, 10 Maret 2025 | 19:58

UPDATE

TNI dan Satgas PKH Garda Terdepan Tegakkan Hukum Perkebunan Sawit Ilegal

Kamis, 13 Maret 2025 | 19:30

Rumah Ridwan Kamil Digeledah Pertama di Kasus bank bjb, Ini Sebabnya

Kamis, 13 Maret 2025 | 19:24

Kelakar Prabowo Soal Jaksa Agung yang Absen di Bukber Rektor

Kamis, 13 Maret 2025 | 19:15

KPK Sita Deposito Hingga Bangunan di Kasus Korupsi bank bjb

Kamis, 13 Maret 2025 | 18:51

Legislator PDIP Usul Pembentukan Kamar Khusus Pajak di MA

Kamis, 13 Maret 2025 | 18:35

Terus Bertumbuh, Ketua Komisi VI Apresiasi Kinerja Antam

Kamis, 13 Maret 2025 | 18:09

Hormati KPK, bank bjb Pastikan Kegiatan Bisnis Tetap Jalan

Kamis, 13 Maret 2025 | 18:08

Pejabat bank bjb dan Agensi Sepakat Markup Iklan, Begini Modusnya

Kamis, 13 Maret 2025 | 18:07

Sri Mulyani: Penurunan Penerimaan Pajak Tak Perlu Didramatisasi

Kamis, 13 Maret 2025 | 17:58

Perdana Prabowo Undang Rektor Seluruh Indonesia ke Istana

Kamis, 13 Maret 2025 | 17:54

Selengkapnya