Berita

Ilustrasi/Net

Pertahanan

Telegram Kapolri, 5332 Personil Brimob Dari Luar Jakarta Ikut Amankan Aksi 299

RABU, 27 SEPTEMBER 2017 | 10:38 WIB | LAPORAN: RUSLAN TAMBAK

. Mabes Polri meminta bantuan kepada beberapa Polda untuk mengirimkan personil Brimob dalam rangka pengamanan Aksi 299.

Aksi 299 dalam rangka mendesak DPR menolak Perpu 2/2017 tentang Organisasi Masyarakat. Aksi ini juga meminta DPR menolak dan melawan kebangkitan PKI. Aksi 299 dimotori Presidium Alumni 212

Peserta aksi yang diperkirakan 50 ribu orang merapat ke gedung DPR/MPR, Jakarta, Jumat (29/9), setelah melaksanakan ibadah salat Jumat.


Dalam Surat Telegram Kapolri yang ditandatangi Asisten Operasi (Asops) Kapolri Irjn Pol M. Iriawan disebutkan, personil Brimob dari luar Jakarta akan membantu pengamanan di wilayah Polda Metro Jaya dalam Aksi 299. Totalnya sebanyak 5332 personil.

Masing-masing dari, 5332 personil Korbrimob; 202 personil Polda Aceh; 202 personil Polda Sumut; 202 personil Polda Sumsel; 502 personil Polda Jabar; 502 personil Polda Jateng; 502 personil Polda Jatim; 202 personil Polda Riau; 302 personil Polda Lampung; 202 personil Polda Kalbar; 402 personil Polda Kaltim; 202 personil Polda Kalsel; 202 personil Polda Kalteng; 202 personil Polda SIY; dan 202 personil Polda Sumsel Banten.

Selain itu, ada beberapa Polda yang disiapkan sebagai cadangan. Sewaktu-waktu mereka bisa diminta segera merapat ke Ibukota.

Masing-masing personil Brimob dari daerah sudah menuju Jakarta tanggal 26 September. Di Ibukota, mereka akan bertugas selama empat hari, dari tanggal 27 sampai 30 September. [rus]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Kesiapan Listrik dan Personel Siaga PLN Diapresiasi Warga

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:51

Megawati Minta Kader Gotong-Royong Bantu Sumatera

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:35

Muannas Peringatkan Pandji: Ibadah Salat Bukan Bahan Lelucon

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:28

Saksi Cabut dan Luruskan Keterangan Terkait Peran Tian Bahtiar

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:53

Rocky Gerung: Bagi Megawati Kemanusiaan Lebih Penting

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:40

Presiden Jerman: Kebijakan Trump Merusak Tatanan Dunia

Sabtu, 10 Januari 2026 | 19:53

Ostrakisme Demokrasi Athena Kuno: Kekuasaan Rakyat Tak Terbatas

Sabtu, 10 Januari 2026 | 19:31

Megawati Resmikan Pendirian Kantor Megawati Institute

Sabtu, 10 Januari 2026 | 18:53

Khamenei Peringatkan Trump: Penguasa Arogan Akan Digulingkan

Sabtu, 10 Januari 2026 | 18:06

NST 2026 Perkuat Seleksi Nasional SMA Kemala Taruna Bhayangkara

Sabtu, 10 Januari 2026 | 17:36

Selengkapnya