Berita

Foto/Net

Pertahanan

Bukan Bom, Tas Misterius Di ITC Depok Berisi Pakaian Milik Pemudik

SENIN, 03 JULI 2017 | 13:58 WIB | LAPORAN:

. Tim Jaguar Polres Depok memastikan isi tas misterius di depan ITC Depok, bukan bom. Tas tersebut diketahui milik pemudik yang berisi pakaian.

"Benar. (Tas) itu bukan bom. Tapi, tas yang tertinggal. Orang (pemudik) yang habis pulang kampung," ujar Kasubbag Humas Polresta Depok Ajun Komisaris Rahmaningtyas saat dikonfirmasi, Senin (3/7).

Saat ini, pemilik tas tersebut telah diamankan pihak kepolisian untuk dimintai keterangan. Tyas sendiri belum bersedia mengungkapkan identitas pemilik tas yang sempat menghebohkan warga itu.


"Nanti, kita gelar press conference," tuturnya.

Sebelumnya, tim Gegana telah melakukan sterilisasi area dan memeriksa isi tas tersebut.

Menurut keterangan warha setempat, Rizki, anggota dari tim Gegana hanya menemukan potongan pakaian yang diduga milik pemudik.

"Sempat terlihat pakaian bertebaran di jalan. Setelah itu, pasukan gegana membereskan kembali dan membungkus tas itu," terang Rizki melalui oesan singkat elektronik.

Seperti diketahui, tas misterius itu menghebohkan warga sekitar karena diduga bom. Imbasnya Jalan Margonda Raya pun mengalami kemaceran parah, karena satu jalur terpaksa ditutup sementara. [rus]

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Tak Pelihara Buzzer, Prabowo Layak Terus Didukung

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:14

Stasiun Cirebon Dipadati Penumpang Arus Balik Nataru

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:00

SBY Pertimbangkan Langkah Hukum, Mega Tak Suka Main Belakang

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:34

Pilkada Lewat DPRD Cermin Ketakutan terhadap Suara Rakyat

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:26

Jika Mau Kejaksaan Sangat Gampang Ciduk Silfester

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:01

Pilkada Lewat DPRD Sudah Pasti Ditolak

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:37

Resolusi 2026 Rismon Sianipar: Makzulkan Gibran Wapres Terburuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:13

Kata Golkar Soal Pertemuan Bahlil, Dasco, Zuhas dan Cak Imin

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:10

Penumpang TransJakarta Minta Pelaku Pelecehan Seksual Ditindak Tegas

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:38

Bulgaria Resmi Gunakan Euro, Tinggalkan Lev

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:21

Selengkapnya