Berita

Politik

Nasdem Jabar Masih Buka Pendaftaran Calon Untuk Pilkada Dan Pileg

SABTU, 13 MEI 2017 | 11:29 WIB | LAPORAN: ALDI GULTOM

Partai Nasdem masih membuka penjaringan calon untuk Pemilihan Kepala Daerah tahun 2018 dan Pemilihan Legislatif tahun 2019. Penjaringan ini terbuka bagi masyarakat umum.

"Siapa pun yang mau ikut silakan mendaftarkan. Nanti (setelah pendaftaran) kan ada penjaringan lagi," ujar Wakil Ketua Bidang Hukum, Advokasi, dan HAM DPW Nasdem Jabar, Jusaana WS, kepada RMOL Jabar, Sabtu, (13/05).

Dikatakan Jusaana, pembukaan pendaftaran calon untuk pilkada dan pemilihan legislatif mendapat respons baik dari masyarakat. Bahkan, salah satu Dapil (Daerah Pemilihan) di Jabar sudah melebihi target jumlah calon yang diharapkan.


"Enggak jadi masalah, kan belum tentu orang itu juga. Nanti ada sekolah legislatif dan proses penjaringan yang lain," ucapnya.

DPW Nasdem Jabar sudah menargetkan jumlah kadernya yang diharapkan bisa terpilih jadi wakil rakyat. Menurut Jusaana, target DPR RI 15 orang, DPRD Jabar 15 orang, serta untuk total di seluruh Dapil Jabar 181 orang.

"Batas penjaringannya sampai bulan Juni ini. Nanti direkapitulasi datanya, dilaporkan, intinya melakukan perekrutan ini untuk disaring," terangnya. [ald]

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Mantan Relawan: Jokowi Takut Ijazahnya Terungkap di Pengadilan

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:06

UPDATE

Update: Korban Jiwa Longsor Bandung Barat 16 Orang

Minggu, 25 Januari 2026 | 21:52

Dede Sulaeman Wafat, Rencana MSBI Datangi Kantor FIFA di Zurich Dijadwal Ulang

Minggu, 25 Januari 2026 | 21:35

Kapolri Naikkan Pangkat Dua Anggota Polisi yang Tewas Tertabrak Truk TNI

Minggu, 25 Januari 2026 | 21:33

Kabar Duka Mantan Striker Timnas Dede Sulaeman Wafat di Lapang Bola

Minggu, 25 Januari 2026 | 20:58

Saut Minta KPK Selidiki Sengkarut Coretax

Minggu, 25 Januari 2026 | 20:50

PT ARA Bantah Gunakan Dokumen Palsu

Minggu, 25 Januari 2026 | 20:26

Debut Apik Raymond-Joaquin

Minggu, 25 Januari 2026 | 19:46

Tim Hukum Nadiem Makarim Tak Siap Hadapi JPU

Minggu, 25 Januari 2026 | 19:32

Wapres Gibran Minta Maaf ke Korban Longsor Bandung Barat

Minggu, 25 Januari 2026 | 19:18

Korupsi Sektor Pajak Terjadi karena Penyelewengan Kekuasaan

Minggu, 25 Januari 2026 | 18:59

Selengkapnya