Berita

Foto: AFP

Nusantara

Hari Ke-7, Korban Longsor Ponogoro Masih Sulit Ditemukan

MINGGU, 09 APRIL 2017 | 07:50 WIB

Proses pencarian korban longsor di Desa Banaran, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, telah memasuki hari ke tujuh.

Tim evakuasi dan SAR gabungan yang terbagi di empat sektor, belum dapat menemukan 25 korban yang masih tertimbun longsor. Medan longsor sangat menyulitkan petugas karena sangat berpotensi longsor susulan.

Yoni Fariza, koordinator lapangan sektor A seperti dikutip dari laman JPNN, menjelaskan bahwa pencarian korban di sektornya masih nihil.


Menurut informasi, diperkirakan ada 12 korban yang berada di sektor A.

"Namun, ketebalan tanah longsor yang mencapai 17 hingga 20 meter sangat menyulitkan pencarian korban," ujar Yoni.

Sementara itu, kendala lain yang dihadapi yakni kondisi tanah yang belum stabil.

Bencana longsor ini membentuk aliran sungai serta terdapat pergerakan tanah. Hal ini dinilai sangat membahayakan bagi petugas evakuasi jika tidak memperhatikan sekelilingnya.

"Hingga kini, baru tiga korban longsor yang ditemukan petugas," imbuhnya.

Petugas meminta kepada masyarakat yang mendekati lokasi longsor untuk berhati-hati. Pasalnya, longsor susulan bisa terjadi sewaktu-waktu.[wid]

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Tak Pelihara Buzzer, Prabowo Layak Terus Didukung

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:14

Stasiun Cirebon Dipadati Penumpang Arus Balik Nataru

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:00

SBY Pertimbangkan Langkah Hukum, Mega Tak Suka Main Belakang

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:34

Pilkada Lewat DPRD Cermin Ketakutan terhadap Suara Rakyat

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:26

Jika Mau Kejaksaan Sangat Gampang Ciduk Silfester

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:01

Pilkada Lewat DPRD Sudah Pasti Ditolak

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:37

Resolusi 2026 Rismon Sianipar: Makzulkan Gibran Wapres Terburuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:13

Kata Golkar Soal Pertemuan Bahlil, Dasco, Zuhas dan Cak Imin

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:10

Penumpang TransJakarta Minta Pelaku Pelecehan Seksual Ditindak Tegas

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:38

Bulgaria Resmi Gunakan Euro, Tinggalkan Lev

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:21

Selengkapnya