Berita

Politik

Norwegia Jadi Pasar Menjanjikan Bagi Kuliner Nusantara

SENIN, 16 JANUARI 2017 | 08:49 WIB | LAPORAN: YAYAN SOPYANI AL HADI

. Para diaspora Indonesia di Norwegia dari berbagai profesi turut membantu promosi di anjungan Indonesia dalam pameran wisata internasional Reiselivsmessen 2017 di Oslo Norwegia yang dilaksanakan pada 13-15 Januari 2017

Diantara mereka ada berprofesi sebagai pengusaha, wartawan dan travel photografer. Bahkan, mantan penerima beasiswa Dharmasiswa RI pun ikut aktif di stand KBRI Oslo untuk memperkenalkan dan mempromosikan Indonesia.

"Diaspora dan Friends of Indonesia di Norwegia semakin bertambah dan semakin aktif mem-bantu KBRI Oslo dalam mempromosikan Indonesia," kata Duta Besar Indonesia untuk Norwegia, Yuwono A Putranto,


Dalam pameran ini, Sebagaimana disampaikan Sekretaris Pertama Fungsi Ekonomi KBRI Oslo, Hartyo Harkomoyo, kepada redaksi, sejumlah makanan seperti Rendang, Dendeng Balado, Ayam Balado, Udang Balado, Sate Padang, Ayam Lado Hijau, bahkan Ikan Salmon Balado disuguhkan dalam pameranReiselivsmessenselama tiga hari tersebut.

Menurut Yuwono, terdapat peluang besar untuk memasarkan kuliner Indonesia di Norwegia. Karena di luar dugaan, para pengunjung Norwegia dapat menerima dan menikmati kuliner Padang, meskipun sebagian besar disajikan dengan rasa yang pedas dan kaya akan bumbu.

"Rasa yang disajikan pun sangat otentik, karena disiapkan olehjuru masak dan bumbu-bumbu yang didatangkan langsung dari Padang," tutur Dubes Yuwono.

Reiselivsmessen merupakan pameran wisata yang diselenggarakan tiap tahun di Norwegia dan tercatat sebagai salah satu ajang promosi terbesar di Nordik. [ysa]

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

BSI Tutup 2025 dengan Syukur dan Spirit Kemanusiaan

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:11

KUHP Baru Hambat Penuntasan Pelanggaran HAM Berat

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:10

TNI AL Gercep Selamatkan Awak Speedboat Tenggelam di Perairan Karimun

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:58

BNPB Laporkan 1.050 Huntara Selesai Dibangun di Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:55

Indonesia Menjadi Presiden HAM PBB: Internasionalisme Indonesia 2.O

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:51

Prabowo Ungkap Minat Swasta Manfaatkan Endapan Lumpur Bencana Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:46

YLBHI: Pasal-pasal di KUHP Baru Ancam Kebebasan Berpendapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:39

Satgas Pemulihan Bencana Harus Hadir di Lapangan Bukan Sekadar Ruang Rapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:19

Saatnya Indonesia Mengubah Cara Mengelola Bencana

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Purbaya Klaim Ekonomi Membaik, Tak Ada Lagi Demo di Jalan

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Selengkapnya