Berita

Habib Rizieq/Net

Politik

Habib Rizieq: Anies Baswedan Sejalan Dengan Kita Tolak Reklamasi!

SENIN, 02 JANUARI 2017 | 15:53 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

Calon gubernur DKI Jakarta nomor urut 3, Anies Baswedan memiliki semangat yang sama dengan Front Pembela Islam (FPI) dalam menentang megaproyek reklamasi Teluk Jakarta.

Tegas Imam besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Shihab disela diskusi bertajuk 'Mengenal Ideologi Trans-Nasional di Era Globalisasi: Pengaruhnya terhadap Ahlussunnah wal Jamaah dan NKRI' di Petamburan, Tanah Abang, Jakarta, Minggu (1/1) malam.

"Beliau (Anies) sejalan dengan kita, yakni menolak proyek reklamasi. Karena kita ini orang yang anti reklamasi," ujar Habib Rizieq seperti dikutip dari video pidatonya yang dikirimkan Tim Sukses Anies Baswedan ke redaksi, Senin (2/1).


Lebih lanjut, Habib Rizieq berharap Anies yang berpasangan dengan Sandiaga Uno bisa memenuhi komitmennya dalam membangun manusia Jakarta. Sehingga warga Jakarta bisa menjadi tuan di rumah sendiri.

Diskusi ini dibawakan oleh dua pemakalah yaitu Prof. Dr. Mohammad Baharun dan Dr. Abdul Chair Ramadhan. Sementara Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid menjadi pembahas makalah.

Diskusi ini dihadiri lebih dari 300 peserta. [ian]

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lampaui Ekspektasi, Ekonomi Malaysia Tumbuh 4,9 Persen di 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:16

Kuota Pembelian Beras SPHP Naik Jadi 25 Kg Per Orang Mulai Februari 2026

Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:02

Analis: Sentimen AI dan Geopolitik Jadi Penggerak Pasar Saham

Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:46

Hasto Bersyukur Dapat Amnesti, Ucapkan Terima Kasih ke Megawati-Prabowo

Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:26

Bripda Rio, Brimob Polda Aceh yang Disersi Pilih Gabung Tentara Rusia

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:42

Sekolah Rakyat Jalan Menuju Pengentasan Kemiskinan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:16

Legislator Golkar: Isra Miraj Harus Jadi Momentum Refleksi Moral Politisi

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:14

Skandal DSI Terbongkar, Ribuan Lender Tergiur Imbal Hasil Tinggi dan Label Syariah

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:46

Harga Minyak Menguat Jelang Libur Akhir Pekan AS

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:35

Guru Dikeroyok, Komisi X DPR: Ada Krisis Adab dalam Dunia Pendidikan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:24

Selengkapnya