Ilustrasi/Net
Ilustrasi/Net
"Bahkan kemiskinan yang dialami bisa lebih parah dari lokasi sebelumnya yang digusur," kata politikus Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Triwisaksana, dalam keterangan beberapa saat lalu (Jumat, 30/12).
Penghuni Rusunawa, masih menurut Triwisaksana, rata-rata harus mengeluarkan biaya lebih banyak dibanding tempat tinggal sebelumnya karena saat ini harus membayar sewa rumah cukup tinggi untuk ukuran ruangan yang tidak besar, biaya listrik yang yang lebih dari dua kali lipat dibanding sebelumnya dan air bersih yang juga meningkat dua kali dibanding sebelumnya. Kenaikan biaya yang paling besar dirasakan untuk biaya transportasi untuk bekerja maupun ke sekolah yang bisa melonjak 5 kali lipat.
Populer
Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59
Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09
Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09
Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46
Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39
Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00
Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55
UPDATE
Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:16
Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:02
Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:46
Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:26
Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:42
Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:16
Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:14
Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:46
Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:35
Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:24