Berita

Foto/Net

Politik

Bara Aguss Siap Tunjukkan Cara Relawan Lahir, Hadir, Dan Bergerak

MINGGU, 25 DESEMBER 2016 | 21:07 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

Konsolidasi akbar digelar Barisan Rakyat Agus-Sylvi (Bara Aguss) di Gelanggang Remaja Jakarta Timur, kemarin, Sabtu (24/12). Konsolidasi akbar digelar setelah Bara Aguss secara resmi dikukuhkan oleh calon gubernur DKI Jakarta nomor urut 1, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).

Selain AHY, pengukuhan tersebut juga dihadiri istri dan tim pemenangan AHY. Termasuk, 2.400 relawan Bara Aguss yang berasal dari 5 wilayah di DKI Jakarta.

"Bara Aguss ingin menunjukkan bagaimana seharusnya relawan politik itu lahir, hadir, dan bergerak," ujar Ketua Kord Bara Aguss, Mujiyono sebagaimana keterangan tertulis yang diterima, (Minggu, 25/12).


Dijelaskan Mujiyono bahwa Bara Aguss akan langsung melakukan pelatihan penggalangan bagi seluruh relawan di berbagai tingkatan agar tercipta kesamaan tujuan dan keseragaman kerja demi capaian maksimal kemenangan Agus-Sylvi di Pilgub DKI 2017.

Bara Aguss akan berjuang memenangkan dan mengawal kemenangan Agus-Sylvi," sambungnya.
 
Di lain sisi AHY sangat menyambut positif serta menyampaikan haru dan bangganya terhadap Bara Aguss. Terlebih, untuk kali pertama AHY bisa berjumpa dengan seluruh relawan Bara Aguss secara utuh, mengingat selama ini hanya menjumpai sejumlah perwakilan di setiap blusukan.

Kepada Bara Aguss, AHY meminta agar lebih solid dalam berjuang memenangankannya. Di Akhir sambutan, AHY bahkan meneriakkan "i love you" sebagai tanda apresiasi atas kekompakan, kesolidan serta semangat Bara Aguss. [ian]

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lampaui Ekspektasi, Ekonomi Malaysia Tumbuh 4,9 Persen di 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:16

Kuota Pembelian Beras SPHP Naik Jadi 25 Kg Per Orang Mulai Februari 2026

Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:02

Analis: Sentimen AI dan Geopolitik Jadi Penggerak Pasar Saham

Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:46

Hasto Bersyukur Dapat Amnesti, Ucapkan Terima Kasih ke Megawati-Prabowo

Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:26

Bripda Rio, Brimob Polda Aceh yang Disersi Pilih Gabung Tentara Rusia

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:42

Sekolah Rakyat Jalan Menuju Pengentasan Kemiskinan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:16

Legislator Golkar: Isra Miraj Harus Jadi Momentum Refleksi Moral Politisi

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:14

Skandal DSI Terbongkar, Ribuan Lender Tergiur Imbal Hasil Tinggi dan Label Syariah

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:46

Harga Minyak Menguat Jelang Libur Akhir Pekan AS

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:35

Guru Dikeroyok, Komisi X DPR: Ada Krisis Adab dalam Dunia Pendidikan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:24

Selengkapnya