Berita

M. Romahurmuziy/Net

Politik

Djan Faridz Persilakan Menkumham Banding, Asal Bukan Romi

RABU, 23 NOVEMBER 2016 | 11:57 WIB | LAPORAN: FEBIYANA

Menteri Hukum dan HAM, Yasonna Laoly berjanji akan menindaklanjuti putusan dari PTUN terkait dengan status hukum PPP di bawah kepemimpinan Djan Faridz.

Hal itu disampaikan Djan Faridz usai menemui Yasonna di kantor Kemenkumham, Jakarta, Rabu (23/11).

"Tadi Pak Yasonna mengatakan bahwa dalam waktu satu minggu ini akan mengambil keputusan terkait dengan hasil PTUN," ujar Djan.

Keputusan itu, lanjut Djan diharapkan dapat memberi 'angin segar' kepada partai berlambang Kabah itu untuk dapat segera mengakhiri dualisme kepengurusan dengan M. Romahurmuziy (Romi).

"Semoga hasilnya nanti baik dan sama seperti yang kita semua harapkan. Karena disini sudah tertulis dengan jelas, siapa yang sah," ucapnya.

Meski begitu, Djan Faridz tetap mempersilakan kepada Kemenkumham untuk mengajukan banding atas putusan itu.

"Asalkan bukan Romi yang ajukan banding, silakan saja Kemenkumham sebagai pihak tergugat untuk mengajukan banding. Kami tidak bisa melarang," jelasnya.[wid]

Populer

Politikus Demokrat Usul Legalisasi Judol Buat Tambah Uang Negara

Senin, 17 Juni 2024 | 18:58

Pengamat: Kembalikan Citra, Hery Gunardi Pantas Dicopot Jadi Dirut BSI

Sabtu, 22 Juni 2024 | 19:46

Preview Belgia Vs Slovakia: Hati-hati Pancingan Emosi

Senin, 17 Juni 2024 | 16:59

Bermain Imbang Tanpa Gol, Laga Prancis Vs Belanda Diwarnai Kontroversi

Sabtu, 22 Juni 2024 | 04:09

Bey Ingatkan Gen Z Tak Jadikan Lansia Tulang Punggung Keluarga

Kamis, 20 Juni 2024 | 06:00

Bey Perintahkan Pemkot Bandung Pulihkan Sungai Citarum

Kamis, 20 Juni 2024 | 03:00

Wali Kota Semarang Gratiskan Biaya di 41 SMP Swasta

Minggu, 23 Juni 2024 | 00:46

UPDATE

Kalkulasi Politik PKS Dipertanyakan Usai Usung Anies-Sohibul Iman

Rabu, 26 Juni 2024 | 12:04

Kim Jong Un Butuh AS untuk Pertahankan Kekuasaan

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:44

Daging Kurban Asal Indonesia Dibagikan ke Pengungsi Palestina

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:37

Situs Web Setkab dan KPK Down!

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:34

Sandi Uno Telusuri Bakar Sound System di Pasar Kemis

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:28

11 Parpol Tolak Penghitungan Ulang Surat Suara di Lahat

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:25

Demo di KPK, PP Himmah Minta Mensos Risma Cs Diperiksa

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:15

Pilkada Jakarta, Makin Jelas atau Tambah Ruwet

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:12

NTT Diguncang Gempa M 3,8

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:08

Jokowi Diduga Hidupkan Kembali Kartu Politik Anies

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:05

Selengkapnya