Berita

Ahok-Djarot/Net

Politik

Inilah Profil Pemilih Pasangan Ahok-Djarot di Pilgub DKI 2017

SABTU, 08 OKTOBER 2016 | 01:48 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

. Hasil survei terbaru Lingkaran Survei Indonesia (LSI) menyebut ada dua profil pemilih dalam Pilgub DKI 2017.

Kedua profil pemilih itu terbagi menjadi kelompok pemilih pasangan petahana Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok dan Djarot Syaiful Hidayat dan kelompok lawannya, Agus Harimurti Yudhoyono-Sylviana Murni dan Anies Baswedan-Sandiaga Uno.

"Dalam survei ini pemilih pasangan Ahok-Djarot mempunyai profile non muslim, tionghoa, usia tua, pendidikan bawah, pendapatan atas, dan para pemilih PDIP," ujar peneliti LSI Ardian Sopa saat memaparkan hasil survei tersebut di Jalan Pemuda No 70, Rawamangun, Jakarta, Jumat (7/10).


Sementara lawan Ahok-Djarot, yakni pasangan Anies Baswedan-Sandiaga Uno dan Agus Yudhoyono-Sylviana Murni ‎memiliki profil pemilih yang sama. Kedua pasangan tersebut dipilij oleh mereka yang muslim, di luar etnis tionghoa, usia muda, pendidikan atas, dan para pemilih partai pendukung plus Golkar.

"Persamaan profil pemilih ini juga yang menjadi alasan Ahok-Djarot bisa tumbang dalam duel heat to head," pungkasnya. [ysa]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

MAKI Heran KPK Tak Kunjung Tahan Tersangka Korupsi CSR BI

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:11

Keadilan pada Demokrasi yang Direnggut

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:54

Program MBG Tetap Harus Diperketat Meski Kasus Keracunan Menurun

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:51

Oegroseno: Polisi Tidak Bisa Nyatakan Ijazah Jokowi Asli atau Palsu

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:48

Ketum PBMI Ngadep Menpora Persiapkan SEA Games Malaysia

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

Sekolah Rakyat Simbol Keadilan Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

110 Siswa Lemhannas Siap Digembleng Selama Lima Bulan

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:30

PBNU Bantah Terima Aliran Uang Korupsi Kuota Haji

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:08

Demokrat Tidak Ambil Pusing Sikap PDIP Tolak Pilkada Via DPRD

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:57

Amankan BBE-Uang, Ini 2 Kantor DJP yang Digeledah KPK

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:40

Selengkapnya