Berita

foto/rmol

Politik

Senang Pakai Konsultan Ketimbang PNS, Pemda DKI Dikritik

SENIN, 05 SEPTEMBER 2016 | 14:50 WIB | LAPORAN:

Membangun sense of urgency merupakan salah satu hal yang sangat penting untuk dilakukan oleh seorang kepala daerah. Untuk itu, masing-masing pemimpin daerah harus memiliki tim inti yang terdiri pejabat tinggi daerah dan bersama-sama berkontribusi pada pembangunan di daerahnya itu sendiri.

"Ada isu yang perlu kita perbaiki bersama (dalam pemerintahan daerah)," ujar Peneliti Lembaga Informasi Komunikasi dan Strategi, M. Syaifullah dalam diskusi Transparasi Anggaran dan Keberpihakan di Bilangan Cikini, Jakarta Pusat, Senin (5/9).

Syaifullah kemudian mengkritik apa yang dilakukan oleh Pemda DKI Jakarta yang ketika itu dipimpin oleh Joko Widodo dan Basuki T Purnama alias Ahok. Pasalnya, sejak saat itu juga Pemda DKI masih saja melakukan pergantian pejabat di level atas. Padahal mereka yang dipecat ada tim inti dalam pembangunan ibukota.


"Kalau kita melihat awal kepemimpinan Jokowi dan Ahok ini terlalu banyak pergantian di level atas. Padahal itu tim inti," sesalnya.

Menurutnya, Pemerintah DKI lebih senang menggunakan tenaga konsultan ketimbang Pegawai Negeri Sipil (PNS) dalam membenahi permasalahan di internal pemerintahan bahkan di Jakarta sendiri.

"Kalau konsultan mungkin hanya berikan advice aja. Yang membenahi adalah orang dalam (PNS) sendiri," tegasnya. [ian]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Kesiapan Listrik dan Personel Siaga PLN Diapresiasi Warga

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:51

Megawati Minta Kader Gotong-Royong Bantu Sumatera

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:35

Muannas Peringatkan Pandji: Ibadah Salat Bukan Bahan Lelucon

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:28

Saksi Cabut dan Luruskan Keterangan Terkait Peran Tian Bahtiar

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:53

Rocky Gerung: Bagi Megawati Kemanusiaan Lebih Penting

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:40

Presiden Jerman: Kebijakan Trump Merusak Tatanan Dunia

Sabtu, 10 Januari 2026 | 19:53

Ostrakisme Demokrasi Athena Kuno: Kekuasaan Rakyat Tak Terbatas

Sabtu, 10 Januari 2026 | 19:31

Megawati Resmikan Pendirian Kantor Megawati Institute

Sabtu, 10 Januari 2026 | 18:53

Khamenei Peringatkan Trump: Penguasa Arogan Akan Digulingkan

Sabtu, 10 Januari 2026 | 18:06

NST 2026 Perkuat Seleksi Nasional SMA Kemala Taruna Bhayangkara

Sabtu, 10 Januari 2026 | 17:36

Selengkapnya