Berita

ilustrasi cara kerja drone facebook/net

Dunia

Facebook Bangun Drone untuk Tingkatkan Akses Internet

JUMAT, 31 JULI 2015 | 11:22 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Facebook telah membangun drone sendiri yang difungsikan untuk melakukan konektivitas internet hingga ke bagian terpencil dunia.

Begitu kabar yang dikeluarkan oleh pihak Facebook. Disebutkan bahwa drone tersebut memiliki sayap dari jenis Beoing 737. Drone yang akan beroperasi setinggi 90 ribu kaki di udara itu bisa berada di udara selama 90 hari.

Facebook mengatakan bahwa drone akan mampu menawarkan kecepatan internet dari 10 gigabit per detik.


Menurut keterangan wakil Presiden Facebook untuk urusan teknik global dan infrastruktur, Jay Parikh, drone yang dirancang oleh Inggris itu akan diuji di Amerika Serikat pada akhir tahun ini.

"Tujuan kami adalah untuk mempercepat pengembangan satu set baru teknologi yang secara drastis dapat mengubah ekonomi penggelaran infrastruktur internet," kata Parikh seperti dimuat BBC (Jumat, 31/7).

"Kami sedang menjajaki sejumlah pendekatan yang berbeda untuk tantangan ini, termasuk pesawat terbang, satelit dan solusi terestrial," tandasnya. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

MAKI Heran KPK Tak Kunjung Tahan Tersangka Korupsi CSR BI

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:11

Keadilan pada Demokrasi yang Direnggut

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:54

Program MBG Tetap Harus Diperketat Meski Kasus Keracunan Menurun

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:51

Oegroseno: Polisi Tidak Bisa Nyatakan Ijazah Jokowi Asli atau Palsu

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:48

Ketum PBMI Ngadep Menpora Persiapkan SEA Games Malaysia

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

Sekolah Rakyat Simbol Keadilan Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

110 Siswa Lemhannas Siap Digembleng Selama Lima Bulan

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:30

PBNU Bantah Terima Aliran Uang Korupsi Kuota Haji

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:08

Demokrat Tidak Ambil Pusing Sikap PDIP Tolak Pilkada Via DPRD

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:57

Amankan BBE-Uang, Ini 2 Kantor DJP yang Digeledah KPK

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:40

Selengkapnya