Berita

Yingluck Shinawatra/net

Dunia

Mantan PM Thailand Jalani Sidang Skema Subsidi Beras

SELASA, 19 MEI 2015 | 10:18 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Mantan Perdana Menteri Thailand Yingluck Shinawatra menghadiri sidang di pengadilan Bangkok hari ini (Selasa, 19/5) atas kasus kelalaian yang menjerat dirinya.

Yingluck sebelumnya dituduh lalai saat menjalankan perannya dalam skema subsidi beras yang kontroversial. Jika terbukti bersalah di meja hijau, Yingluck menghadapi ancaman hukuman penjara maksimal 10 tahun.

Saat tiba di pengadilan, seprti dimuat BBC, Yingluck mengaku percaya diri dan menekankan bahwa dirinya tidak bersalah.


Yingluck sendiri diketahui dipaksa mundur dari kursi Perdana Menteri pada awal Mei 2014 lalu setelah ia dinilai telah menyalahgunakan kekuatannya. Selang seminggu kemudian, pihak militer Thailand kemudian merebut kekuasaan dengan alasan untuk memulihkan ketertiban nasional.

Ia pun telah dilarang oleh legislatif militer untuk berpolitik selama lima tahun.

Skema subsidi beras yang disalahgunakan oleh Yingluck dilakukan dengan cara membeli padi dari petani di daerah pedesaan dengan harga dua kali lipat dari tingkat normal dengan anggaran pemerintah. Daerah pedesaan yang padinya dibeli dengan harga tinggi itu merupakan basis dukungan bagi partainya. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

MAKI Heran KPK Tak Kunjung Tahan Tersangka Korupsi CSR BI

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:11

Keadilan pada Demokrasi yang Direnggut

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:54

Program MBG Tetap Harus Diperketat Meski Kasus Keracunan Menurun

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:51

Oegroseno: Polisi Tidak Bisa Nyatakan Ijazah Jokowi Asli atau Palsu

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:48

Ketum PBMI Ngadep Menpora Persiapkan SEA Games Malaysia

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

Sekolah Rakyat Simbol Keadilan Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

110 Siswa Lemhannas Siap Digembleng Selama Lima Bulan

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:30

PBNU Bantah Terima Aliran Uang Korupsi Kuota Haji

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:08

Demokrat Tidak Ambil Pusing Sikap PDIP Tolak Pilkada Via DPRD

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:57

Amankan BBE-Uang, Ini 2 Kantor DJP yang Digeledah KPK

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:40

Selengkapnya