Berita

ilustrasi imigran di kapal/net

Dunia

Modus Baru, Militan ISIS Ikut Kapal Imigran Demi Masuk Eropa

MINGGU, 17 MEI 2015 | 14:00 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Kelompok militan ISIS diperkirakan memiliki modus baru untuk memperluas wilayah aksi ke Eropa. Mereka menyelundupkan militan di antara kapal penuh imigran yang berupaya masuk ke Eropa melalui jalur Mediterania.

Begitu kata penasihan pemerintah Libya Abdul Basit Haroun kepada BBC (Minggu, 17/5).

Pernyataan itu didasarkan pada temuannya saat berbincang dengan pemilik kapal di wilayah bagian Afrika Utara yang dikendalikan oleh militan.


Ia menyebut bahwa ISIS biasa menggunakan perahu kapal yang biasa digunakan oleh para imigran yang hendak pergi ke Eropa. Dengan demikian pihak kepolisian Eropa tidak bisa mendeteksi siapa di antara para imigran itu yang benar-benar pengungsi atau militan ISIS.

Kata Haroun, ISIS mengijinkan pera operator kapal untuk beroperasi dengan meminta jatah 50 persen dari keuntungan pemilik kapal.

Hal itu, kata Haroun memicu ancaman baru di Eropa, karena militan-militan ISIS tersebut merencanakan serangan baru di Eropa.

Menurut catatan PBB sendiri, sejak beberapa bulan pertama di tahun 2015 ini ada lebih dari 1.800 orang yang diperkirakan tewas dalam perjalanan berbahaya mereka melintasi wilayah laut dengan kapal kayu kelebihan muatan untuk bisa masuk ke wilayah Eropa. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

MAKI Heran KPK Tak Kunjung Tahan Tersangka Korupsi CSR BI

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:11

Keadilan pada Demokrasi yang Direnggut

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:54

Program MBG Tetap Harus Diperketat Meski Kasus Keracunan Menurun

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:51

Oegroseno: Polisi Tidak Bisa Nyatakan Ijazah Jokowi Asli atau Palsu

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:48

Ketum PBMI Ngadep Menpora Persiapkan SEA Games Malaysia

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

Sekolah Rakyat Simbol Keadilan Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

110 Siswa Lemhannas Siap Digembleng Selama Lima Bulan

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:30

PBNU Bantah Terima Aliran Uang Korupsi Kuota Haji

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:08

Demokrat Tidak Ambil Pusing Sikap PDIP Tolak Pilkada Via DPRD

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:57

Amankan BBE-Uang, Ini 2 Kantor DJP yang Digeledah KPK

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:40

Selengkapnya