Berita

Hanura Sambut Baik Dukungan PPP terhadap Pemerintahan Jokowi

SABTU, 18 OKTOBER 2014 | 21:05 WIB | LAPORAN: ZULHIDAYAT SIREGAR

Partai Persatuan Pembangunan kubu Romahurmuziy sudah resmi menyatakan akan mendukung pemerintahan Joko Widodo-Jusuf Kalla.

Sikap politik PPP tersebut disambut baik partai pendukung Jokowi-JK pada masa Pemilihan Presiden 2014 kemarin.

"Ya, tentu kami sangat welcome jika memang PPP dapat bergabung bersama KIH (Koalisi Indonesia Hebat) dalam mengawal pemerintahan Jokowi JK. Tentu itu sangat bagus," jelas Ketua DPP Partai Hanura, Saleh Husin, kepada malam ini (Sabtu, 18/10).

Anggota DPR RI ini tak menampik bahwa saat ini ada masalah internal di partai persatuan Kabah tersebut.

"Untuk itu kita doakan proses di internalnya kembali mencair sehingga semuanya dapat berjalan sesuai rencana," harap Saleh, yang juga Sekretaris Fraksi Hanura di DPR RI.

Soal apakah PPP akan mendapat kursi di pemerintahan mendatang, Saleh Husin mengaku tak punya kapasitas untuk menjawab. [zul]

Populer

Prabowo Perintahkan Sri Mulyani Pangkas Anggaran Seremonial

Kamis, 24 Oktober 2024 | 01:39

Karangan Bunga untuk Ferry Juliantono Terus Berdatangan

Selasa, 22 Oktober 2024 | 12:24

Jejak S1 dan S2 Bahlil Lahadalia Tidak Terdaftar di PDDikti

Sabtu, 19 Oktober 2024 | 14:30

KPK Usut Keterlibatan Rachland Nashidik dalam Kasus Suap MA

Jumat, 25 Oktober 2024 | 23:11

UI Buka Suara soal Gelar Doktor Kilat Bahlil Lahadalia

Senin, 21 Oktober 2024 | 16:21

Hikmah Heboh Fufufafa

Minggu, 20 Oktober 2024 | 19:22

Begini Kata PKS Soal Tidak Ada Kader di Kabinet Prabowo-Gibran

Minggu, 20 Oktober 2024 | 15:45

UPDATE

PDIP: Prabowo Presiden Kita Semua

Selasa, 29 Oktober 2024 | 01:59

AdMedika Hadirkan Solusi Digital Kesehatan Terintegrasi

Selasa, 29 Oktober 2024 | 01:45

Hasto Tancap Gas Pimpin Safari Politik di Jatim

Selasa, 29 Oktober 2024 | 01:33

Korps Baret Ungu Gelar Event Bergengsi Binsat 2024

Selasa, 29 Oktober 2024 | 01:19

Sultan Tidore Ajak Anak Muda Aktif dalam Pembangunan

Selasa, 29 Oktober 2024 | 00:59

Perluas Layanan Data Center, Telkom Resmikan neuCentrIX Cirebon

Selasa, 29 Oktober 2024 | 00:49

Pindad Sambut Baik Arahan Prabowo soal Mobil Dinas Pemerintahan

Selasa, 29 Oktober 2024 | 00:33

KPK Dalami Peran 2 Vice President ASDP terkait Akuisisi Berujung Korupsi Rp1,2 Triliun

Selasa, 29 Oktober 2024 | 00:32

Transisi Kepemimpinan Tonggak Penting Menuju Indonesia Emas 2045

Selasa, 29 Oktober 2024 | 00:17

Terseret Saham BUMN, IHSG Rebah di 7.634,63

Selasa, 29 Oktober 2024 | 00:14

Selengkapnya