Berita

Politik

Prabowo-Hatta dan Para Petinggi Koalisi Merah Putih Kumpul di Hotel Sultan

JUMAT, 26 SEPTEMBER 2014 | 14:38 WIB | LAPORAN: ALDI GULTOM

Koalisi Merah Putih (KMP) yang mengusung Prabowo Subianto-Hatta Rajasa pada Pilpres lalu semakin intensif melakukan konsolidasi.

Setelah melakukan pertemuan elite pimpinan parpol KMP di rumah Prabowo Subianto dua hari lalu, hari ini KMP menggelar Silaturahmi dan Orientasi Anggota DPR periode 2014-2019, di Hotel Sultan, Jakarta Pusat.

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dan Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN), Hatta Rajasa, menghadiri kegiatan ini.


Selain itu ada juga antara lain, Ketua Umum Partai Golkar yang juga Ketua Presidium KMP, Aburizal Bakrie; Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan, Suryadharma Ali; kemudian Ketua Dewan Pertimbangan Partai Golkar, Akbar Tanjung dan Ketua Umum Partai Bulan Bintang, MS Kaban.

Ada juga Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Hashim Djojohadikusuomo; Sekjen Partai Golkar, Idrus Marham dan politisi PPP, Ahmad Yani; politisi Golkar, Siti Hediati alias Titik Soeharto, jurubicara Paartai Golkar, Tantowi Yahya.

Belakangan, hari pula Ketua Majesi Pertimbangan Partai Amanat Nasional, Amien Rais.

Pertemuan KMP hari ini seolah makin memperkuat kesan bahwa mereka semakin kuat dalam konsolidasi. Apalagi, setelah memenangkan opsi Pilkada lewat DPRD dalam rapat paripurna DPR RI dinihari tadi. [ald]

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Tak Pelihara Buzzer, Prabowo Layak Terus Didukung

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:14

Stasiun Cirebon Dipadati Penumpang Arus Balik Nataru

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:00

SBY Pertimbangkan Langkah Hukum, Mega Tak Suka Main Belakang

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:34

Pilkada Lewat DPRD Cermin Ketakutan terhadap Suara Rakyat

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:26

Jika Mau Kejaksaan Sangat Gampang Ciduk Silfester

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:01

Pilkada Lewat DPRD Sudah Pasti Ditolak

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:37

Resolusi 2026 Rismon Sianipar: Makzulkan Gibran Wapres Terburuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:13

Kata Golkar Soal Pertemuan Bahlil, Dasco, Zuhas dan Cak Imin

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:10

Penumpang TransJakarta Minta Pelaku Pelecehan Seksual Ditindak Tegas

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:38

Bulgaria Resmi Gunakan Euro, Tinggalkan Lev

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:21

Selengkapnya