Berita

net

Dunia

Malaysia Airlines: MH17 dalam Kondisi Prima sebelum Terhempas

JUMAT, 18 JULI 2014 | 14:52 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Pesawat berjenis Boeing 777-200 yang teregistrasi nomor penerbangan 9M-MRD yang digunakan dalam penerbangan Malaysia Airlines MH17 yang jatuh di wilayah timur Ukraina pada Kamis (17/7) memiliki catatan pemeliharaan yang bersih.

Berdasarkan keterangan media dari maskapai melalui situs resminya pada Jumat (18/7), pesawat tersebut menjalani pemeriksaan terakhir pada 11 Juli lalu. Pemeriksaan selanjutnya dijadwalkan pada 27 Agustus mendatang di hanggar Malaysia Airlines di bandara internasional Kuala Lumpur.

Pesawat yang mengangkut total 283 penumpang dan 15 kru itu dikabarkan jatuh karena ditembak rudal ketika bertolak dari Amsterdam menuju Kuala Lumpur. Seluruh orang yang di dalam penerbangan tewas.


Pesawat tersebut jatuh ketika melintasi wilayah udara daerah konflik antara kelompok separatis pro-Rusia dan pemerintah Ukraina yakni Donetsk. Namun baik pemerintah maupun kelompok pemerintah telah menyangkal keterlibatannya dalam kejadian tersebut.

Pihak maskapai sendiri menegaskan bahwa pesawat yang diproduksi pada Juli 1997 itu memiliki catatan yang prima, perawatan bersih serta sistem komunikasi yang berfungsi normal. Saat kejadian pun, pilot pesawat tidak tercatat mengirimkan panggilan darurat. [mel]

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

RH Singgung Perang Bubat di Balik Sowan Eggi–Damai ke Jokowi

Jumat, 09 Januari 2026 | 20:51

UPDATE

Ngobrol Serius dengan Kapolri

Senin, 19 Januari 2026 | 05:45

Legislator Golkar Tepis Keterlibatan Bahlil soal Sawit Papua

Senin, 19 Januari 2026 | 05:25

Dokter Tifa: Keren Sekali Mobilnya, Bang Eggi!

Senin, 19 Januari 2026 | 04:59

Mahasiswa Harus jadi Subjek Revolusi Digital, Bukan Hanya Penonton

Senin, 19 Januari 2026 | 04:47

Kader Gerindra Papua Barat Daya Wajib Sukseskan Program Pemerintah

Senin, 19 Januari 2026 | 04:27

Perbakin Lampung Incar Banyak Medali di PON 2028

Senin, 19 Januari 2026 | 03:59

Pendidikan Bukan Persekolahan

Senin, 19 Januari 2026 | 03:48

Maruarar Sirait Dicap Warganet sebagai Penyelamat Konglomerat

Senin, 19 Januari 2026 | 03:24

Narasi Bung Karno Lahir di Jombang Harus jadi Perhatian Pemkab

Senin, 19 Januari 2026 | 02:59

Dankodaeral X Cup 2026 Bidik Talenta Pesepak Bola Muda Papua

Senin, 19 Januari 2026 | 02:45

Selengkapnya