Berita

foto:penkostrad

Pertahanan

Wakaops KSAD Cek Pasukan Pengamanan Perbatasan RI-Malaysia

JUMAT, 18 JULI 2014 | 10:05 WIB | LAPORAN:

Wakil Asisten Operasi Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Brigjen TNI George Elnadus Supit mengunjungi Yonif Linud 433/JS yang disiapkan untuk melaksanakan tugas pengamanan perbatasan darat RI- Malaysia.

Pada pukul 13.10 WITA, Waasops KSAD beserta rombongan tiba di Bandara Internasional Hasanuddin disambut oleh Asops Pangdivif 1 Kostrad dan Danbrigif Linud 3/TBS.

Setelah beristirahat sejenak di VIP Room Bandara Hasanuddin, Waasops beserta rombongan melanjutkan perjalanan menuju Mayonif Linud 433/JS.

Tiba di lokasi, Brigjen George langsung meninjau gelar pasukan dan perlengkapan satuan penugasan Yonif Linud 433/JS.

Turut dalam dalam rombongan antara lain Paban III/Alpal Slodad Kolonel Cpl Pujianto, Pabandya-3/Ops Sopsad Letkol Inf Surya Wibawa Suparman serta para Kabalak-Kabalak Dam VII/Wrb.

Dalam paparannya, Brigjen George mengatakan, suatu kehormatan dan kepercayaan yang diberikan komando atas kepada satuan Yonif Linud 433/JS untuk mengamankan perbatasan RI-Malaysia.

"Penugasan ini merupakan tugas suci dan mulia untuk mempertahankan kedaulatan dan keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia,"  kata Waasops KSAD seperti dikutip dari rilis Penerangan Kostrad, Jumat (18/7).[wid]



Populer

Aduan Kebohongan sebagai Gugatan Perdata

Selasa, 08 Oktober 2024 | 10:03

PDIP Bisa Dapat 3 Menteri tapi Terhalang Chemistry Gibran

Rabu, 09 Oktober 2024 | 01:53

Pernah Bertugas di KPK, Kapolres Boyolali Jebolan Akpol 2003

Senin, 07 Oktober 2024 | 04:21

Prabowo Sudah Kalkulasi Chemistry PDIP dengan Gibran

Rabu, 09 Oktober 2024 | 02:35

Laksdya Irvansyah Dianggap Gagal Bangun Jati Diri Coast Guard

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 03:45

Bakamla Jangan Lagi Gunakan Identitas Coast Guard

Rabu, 09 Oktober 2024 | 06:46

CEO Coinbase Umumkan Pernikahan, Netizen Seret Nama Raline Shah yang Pernah jadi Istrinya

Kamis, 10 Oktober 2024 | 09:37

UPDATE

Update Kondisi Terkini Prajurit TNI Terkena Serangan Israel di Lebanon

Sabtu, 12 Oktober 2024 | 10:10

Senator Aanya Buka-bukaan soal Interupsi Komeng di Paripurna DPD

Sabtu, 12 Oktober 2024 | 10:08

Main dalam "In the Name of Justice", Steven Seagal Nyatakan Siap Mati Demi Rusia

Sabtu, 12 Oktober 2024 | 10:02

Jelang Peresmian, Amanah Dorong Siswa jadi Agen Perubahan

Sabtu, 12 Oktober 2024 | 09:54

Industri Manufaktur Indonesia Raup Kesepakatan Bisnis Senilai Lebih dari 10 Juta Dolar AS di MWO

Sabtu, 12 Oktober 2024 | 09:48

KTT ASEAN-India, Airlangga: Investasi India Konkret

Sabtu, 12 Oktober 2024 | 09:43

Harga Emas Antam Melejit di Akhir Pekan, Satu Gram Nyaris Tembus Rp1,5 Juta

Sabtu, 12 Oktober 2024 | 09:15

Berembus Demo 20 Oktober, Pengamat: Transisi Harus Tetap Mulus

Sabtu, 12 Oktober 2024 | 09:06

Buyer dari 13 Negara Tandatangani Kontrak Kerja Sama Senilai Rp13 Triliun di TEI 2024

Sabtu, 12 Oktober 2024 | 08:55

Bursa Saham AS Menghijau, Dow Jones dan S&P 500 Tembus Rekor Tertinggi

Sabtu, 12 Oktober 2024 | 08:46

Selengkapnya