Berita

Sergio Perez

Olahraga

Tunggangan Loyo Bikin Perez Stres

FORMULA ONE
SABTU, 15 JUNI 2013 | 07:41 WIB

Pebalap McLaren, Sergio Perez merasa berada di McLaren membuatnya tertekan akibat performa mobilnya masih loyo. Bahkan, ia tak peduli jika gaya mengemudinya dikritik banyak kalangan.

Bekas pebalap Sauber yang mulai bergabung dengan McLaren akhir 2012 itu membeberkan, kondisi di tim barunya ini sangat jauh berbeda dengan tim lamanya.

Terutama soal performa mobil yang sejauh ini belum memperlihatkan kemajuan. Padahal, sebelum bergabung, dia berharap bisa menunggangi mobil yang kompetitif untuk musim ini.


“Jika Anda melihat balapan saya di Monako tahun lalu, saya memulai terakhir, dan saya membua lima atau enam posisi ke depan, dan belum ada yang berkomentar soal itu,” kata perez kepada ESPN, kemarin.

Perlu diketahui, sampai ketujuh serie balapan “Jet Darat” musim ini digelar, para pebalap McLaren belum mencicipi podium. Sementara, Perez mengklaim sudah mengemudi dengan baik tapi belum mampu mengamankan hasil yang ia harapkan.

Padahal, Perez mengungkapkan, McLaren belum menemukan formula tepat untuk menaikkan kecepatan mobil yang belakangan dikeluhkan para pebalap. ”Tapi saya yakin, masalahnya ada pada aerodinamika kendaraan. Terutama dengan terowongan angin.” [Harian Rakyat Merdeka]

Populer

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Dugaan Korupsi Tambang Nikel di Sultra Mulai Tercium Kejagung

Minggu, 28 Desember 2025 | 00:54

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

KPK Panggil Beni Saputra Markus di Kejari Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 13:09

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

UPDATE

Emas Jadi Primadona Investor di Tengah Krisis Venezuela

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:48

Istri Nicolas Maduro Cedera Serius Saat Penangkapan, Sidang Ditunda

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa Cetak Sejarah: STOXX 600 Tembus Level 600 untuk Pertama Kali

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:27

Maduro di Persidangan AS: Saya Bukan Orang Jahat

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:15

Sisa Optimisme

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:05

Konflik Venezuela Dipastikan Tak Ganggu Stok Bahan Bakar Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:02

Dugaan Kasus Penghinaan Pandji Pragiwaksono ke Adat Toraja Jangan Mandek

Selasa, 06 Januari 2026 | 06:40

Keonaran Dunia: Demokrasi, Riba, dan Energi

Selasa, 06 Januari 2026 | 06:25

Penetapan Diskon 60 Persen Tarif Peti Kemas di Tanjung Priok Diperpanjang

Selasa, 06 Januari 2026 | 05:55

Gugatan Kuota Internet Hangus ke MK Banjir Dukungan Warganet

Selasa, 06 Januari 2026 | 05:33

Selengkapnya