Berita

SUAP SESMENPORA

Anak Buah Andi Mallarangeng: Dana Talangan Lumrah!

SELASA, 03 MEI 2011 | 22:28 WIB | LAPORAN: ADE MULYANA

RMOL. Anak buah menteri Andi Mallarangeng, Dedy Kusdinar membenarkan jika Kementrian Pemuda dan Olahraga memiliki kebiasaan mencari dana talangan. Bahkan kata Dedy beralasan, soal dana talangan hal yang lumrah di setiap departemen.

"Saya kira setiap lembaga perlu dana talangan itu. Tapi berapa banyaknya saya tidak tahu," ujar Dedy usai menjalani pemeriksaan penyidik KPK, Selasa (3/5).

Khusus untuk Kementriannya, jelas Kepala Biro Keuangan dan Rumah Tangga Kemenpora itu, dana talangan yang diperoleh Kementriannya bukan berasal dari fee proyek-proyek tender. Karenanya Dedy pun memastikan jika tiga lembar cek senilai Rp3,2 miliar dari PT Duta Graha Indah (DGI) bukanlah fee.


"Tidak ada itu. Tidak ada fee," tegasnya. [arp]

Populer

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Miliki Segudang Prestasi, Banu Laksmana Kini Jabat Kajari Cimahi

Jumat, 26 Desember 2025 | 05:22

Dugaan Korupsi Tambang Nikel di Sultra Mulai Tercium Kejagung

Minggu, 28 Desember 2025 | 00:54

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

UPDATE

Lima Penyidik Dipromosikan Jadi Kapolres, Ini Kata KPK

Senin, 05 Januari 2026 | 12:14

RI Hadapi Tantangan Ekonomi, Energi, dan Ekologis

Senin, 05 Januari 2026 | 12:07

Pendiri Synergy Policies: AS Langgar Kedaulatan Venezuela Tanpa Dasar Hukum

Senin, 05 Januari 2026 | 12:04

Pandji Pragiwaksono Pecah

Senin, 05 Januari 2026 | 12:00

Tokoh Publik Ikut Hadiri Sidang Nadiem Makarim

Senin, 05 Januari 2026 | 11:58

Tak Berani Sebut AS, Dino Patti Djalal Kritik Sikap Kemlu dan Sugiono soal Venezuela

Senin, 05 Januari 2026 | 11:56

Asosiasi Ojol Tuntut Penerbitan Perpres Skema Tarif 90 Persen untuk Pengemudi

Senin, 05 Januari 2026 | 11:48

Hakim Soroti Peralihan KUHAP Baru di Sidang Nadiem Makarim

Senin, 05 Januari 2026 | 11:44

Akhir Petrodolar

Senin, 05 Januari 2026 | 11:32

Kuba Siap Berjuang untuk Venezuela, Menolak Tunduk Pada AS

Senin, 05 Januari 2026 | 11:28

Selengkapnya