Berita

Dimensi Transendental Puasa yang Melahirkan Kesalehan Sosial

RABU, 11 AGUSTUS 2010 | 19:37 WIB

HADIS Qudsi yang mengatakan bahwa Allah telah menegaskan ibadah puasa adalah untuk-Nya , dan adalah Dia yang akan memberikan pahala puasa kepada hamba-Nya, memperlihatkan dimensi ubudiyah yang tersimpan di dalam ibadah puasa.

Ini adalah klaim dan monopoli Tuhan, karena sesungguhnya memang tidak ada seorang hamba pun yang dapat mengukur kedalaman spiritualitas sesama hamba. Dimensi ini menembus batas dan melibatkan the beyond.

Di saat bersamaan, hal ini menyadarkan kita bahwa peranan kita, umat-Nya, ada di ranah sosial dalam bentuk kesalehan sosial.

Seiring dengan doktrin puasa yang diiringi kewajiban membayar zakat, maka dapatlah dipahami bahwa ibadah puasa akan menimbulkan efek sosial melalui proses pemupukan dan penumbuhan jiwa dan solidaritas sosial.

Jika dalam kehidupan sehari-hari seseorang lebih didominasi oleh sifat mengambil dan menerima, maka puasa menumbuhkan kualitas kasih. Bulan Ramadhan adalah masa pertobatan dan sekaligus masa pengembangan kepribadian agar menjadi manusia unggul, bukan saja spiritualitas yang berdiemnsi transendetal namun juga pada dimensi sosiologis, yakni pribadi yang selalu ingin berbagai pada sesama. [msk]


Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Demi Penataan Kawasan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:59

Lahan Huntap Korban Bencana Harus Segera Dituntaskan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:52

Ini Identitas Delapan Orang dan Barbuk OTT Pejabat Pajak Jakut

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:12

Larangan Tambang Emas Rakyat, Kegagalan Baca Realitas

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:58

Pelapor Pandji Dianggap Klaim Sepihak dan Mencatut Nama NU

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:30

Romantisme Demokrasi Elektoral dan Keliru Baca Kedaulatan

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:08

Invasi AS ke Venezuela Bisa Bikin Biaya Logistik Internasional Bengkak

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:45

Khofifah Ajak Pramuka Jatim Sukseskan Ketahanan Pangan dan MBG

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:23

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Klok Dkk Siap Melumat Persija Demi Amankan Posisi

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:40

Selengkapnya