Berita

Dokter Tifa bersama Pakar Digital Forensik Rismon Sianipar dan Pakar Telematika Roy Suryo. (Foto: X Tifauzia Tyassuma)

Politik

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

SENIN, 12 JANUARI 2026 | 02:35 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Pegiat media sosial Tifauzia Tyassuma (Dokter Tifa) menuliskan sindiran telak di tengah polemik dua aktivis senior Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis mendatangi Joko Widodo alias Jokowi di kediaman pribadinya di Sumber, Solo, pada Kamis sore, 8 Januari 2026.

Sindiran tersebut disampaikan Dokter Tifa melalui akun X pribadinya, dikutip Senin 12 Januari 2026.

Dokter Tifa menyebut bahwa dirinya bersama dengan Pakar Digital Forensik Rismon Sianipar dan Pakar Telematika Roy Suryo memilih menjadi orang yang berani.


“Memilih menjadi orang yang seBERANI-BERANInya, atau menjadi orang yang seHINA-HINAnya. Pilihan di tangan kita,” kata Dokter Tifa.

Dalam unggahannya, Dokter Tifa turut menyertakan potretnya Bersama Roy Suryo dan Rismon Sianipar.

“Mungkin kami tidak selalu terlihat sama-sama. Mungkin yang berhasil kumpul cuma dua. Mungkin suatu kali yang terlihat tampil hanya satu saja,” kata Dokter Tifa.

Namun ketiganya disatukan sejak 15 April 2025 di kampus Universitas Gadjah Mada (UGM) dan saat ini dalam perjuangan yang sama.

“Tapi 15 April 2025, di kampus kami UGM, membuat kami bertiga bertemu. Dan berjuang dalam satu. Dan akan terus begitu, selama Allah SWT mengizinkan," sambungnya.

“RRT. One for all. All for One,” pungkas Dokter Tifa.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya