Berita

Presiden Prabowo Subianto tiba di Bandara Internasional Minangkabau (BIM), Rabu 17 Desember 2025. (Foto: Setpres)

Politik

Terbukti Prabowo Tak Meninggalkan Rakyat Terdampak Bencana

JUMAT, 19 DESEMBER 2025 | 04:07 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Janji Presiden Prabowo Subianto tidak meninggalkan rakyat yang terdampak bencana di tiga provinsi di Sumatera betul-betul terbukti.

Demikian penegasan Direktur ABC Riset & Consulting Erizal dikutip dari akun Facebook pribadinya, Jumat 19 Desember 2025.

"Tak ada yang meragukan komitmen Pak Presiden terhadap penanganan bencana yang sudah terjadi," kata Erizal.


Kepedulian Prabowo, kata Erizal, terlihat dari kunjungan Prabowo Subianto untuk kedua kalinya ke Sumatera Barat (Sumbar) pada Rabu 17 Desember 2025.

"Selamat jalan Pak Presiden, selamat kembali ke Jakarta. Terima kasih atas kunjungannya ke Sumbar. Sempat pula bermalam di Kota Padang," kata Erizal.

Selama di Sumbar, Prabowo meninjau langsung sejumlah lokasi terdampak bencana di Sumbar, yakni Kecamatan Palembayan, Kabupaten Agam, serta perbaikan jalan Lembah Anai dan Kayu Tanam di Kabupaten Padang Pariaman.

"Jangan lupa, Pak Presiden. Sampai di Jakarta, Perpol Nomor 10 Tahun 2025 dicabut aja. Bikin gaduh aja di tengah bencana. Semoga selalu yang terbaik," pungkas Erizal.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

UPDATE

Kadisdik DKI Senang Lihat Kemping Pramuka di SDN 11 Kebon Jeruk

Sabtu, 10 Januari 2026 | 02:03

Roy Suryo Cs Pastikan Menolak Ikuti Jejak Eggi dan Damai

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:47

Polri Tetap di Bawah Presiden Sesuai Amanat Reformasi

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:14

Kesadaran Keselamatan Pengguna Jalan Tol Rendah

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:04

Eggi dan Damai Temui Jokowi, Kuasa Hukum Roy Suryo Cs: Ada Pejuang Ada Pecundang!

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:34

Debat Gibran-Pandji, Siapa Pemenangnya?

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:19

Prabowo Didorong Turun Tangan terkait Kasus Ketua Koperasi Handep

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:04

Eggi dan Damai Mungkin Takut Dipenjara

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:46

Relasi Buku Sejarah dan Medium Refleksi Kebangsaan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:42

Kadispora Bungkam soal Lahan Negara di Kramat Jati Disulap Jadi Perumahan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:07

Selengkapnya