Berita

Wakil Ketua DPR Cucun Ahmad Syamsurijal. (Foto: RMOL/Faisal Aristama)

Politik

Cucun Minta MKD Verifikasi Dugaan Ijazah Palsu Arsul Sani

SENIN, 17 NOVEMBER 2025 | 18:54 WIB | LAPORAN: SARAH ALIFIA SURYADI

DPR mulai menyoroti laporan dugaan penggunaan ijazah palsu oleh salah satu hakim Mahkamah Konstitusi (MK) yang masuk ke Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD).

Hal ini disampaikan Wakil Ketua DPR Cucun Ahmad Syamsurijal saat menanggapi laporan dugaan penggunaan ijazah palsu oleh salah satu hakim Mahkamah Konstitusi (MK).

“Oke, jadi saya lihat nanti, biasanya kan kalau sudah ada pelaporan, pimpinan MKD menyampaikan surat ke pimpinan,” ucap Cucun di Kompleks Parlemen, Senayan, Senin, 17 November 2025.


Ia mengatakan DPR akan menindaklanjuti prosesnya sesuai mekanisme.

Cucun menegaskan MKD wajib memverifikasi laporan sebelum menentukan langkah berikutnya.

“Kalau misalkan terus ya perlu juga MKD memverifikasi laporan tersebut. Memverifikasi apakah nanti tindak lanjut daripada MKD, ya kita akan bicarakan nanti dengan pimpinan MKD,” ucapnya.

Saat ditanya soal proses verifikasi sebelumnya terhadap hakim MK berinisial AS, Cucun hanya menyebut hal itu akan didalami MKD.

“Ya nanti kan akan dilihat di MKD, akan diperdalam di MKD seperti apa, laporannya, kemudian pasti diverifikasi oleh MKD,” tegasnya.


Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

UPDATE

Kadisdik DKI Senang Lihat Kemping Pramuka di SDN 11 Kebon Jeruk

Sabtu, 10 Januari 2026 | 02:03

Roy Suryo Cs Pastikan Menolak Ikuti Jejak Eggi dan Damai

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:47

Polri Tetap di Bawah Presiden Sesuai Amanat Reformasi

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:14

Kesadaran Keselamatan Pengguna Jalan Tol Rendah

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:04

Eggi dan Damai Temui Jokowi, Kuasa Hukum Roy Suryo Cs: Ada Pejuang Ada Pecundang!

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:34

Debat Gibran-Pandji, Siapa Pemenangnya?

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:19

Prabowo Didorong Turun Tangan terkait Kasus Ketua Koperasi Handep

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:04

Eggi dan Damai Mungkin Takut Dipenjara

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:46

Relasi Buku Sejarah dan Medium Refleksi Kebangsaan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:42

Kadispora Bungkam soal Lahan Negara di Kramat Jati Disulap Jadi Perumahan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:07

Selengkapnya