Berita

Aksi protes COP30 di Belem, Brazil. (Foto:Reuters)

Dunia

Demonstran Brazil Desak COP30 Percepat Akhir Era Bahan Bakar Fosil

MINGGU, 16 NOVEMBER 2025 | 14:51 WIB | LAPORAN: SARAH ALIFIA SURYADI

Ribuan demonstran memenuhi jalanan Belem, Brasil, Sabtu, 15 November 2025. Massa meminta COP30 mempercepat transisi dari bahan bakar fosil dan menghentikan deforestasi.

Aksi berlangsung beriringan dengan perundingan tengah jalan para negosiator di lokasi KTT iklim itu.

Dikutip dari Reuters, Menteri Lingkungan Hidup Brasil, Marina Silva, mengatakan COP30 harus menjadi titik balik menuju transisi energi dan penghentian penebangan hutan. Para pemimpin adat juga menegaskan tanah dan hutan bukan komoditas.


"Ini adalah tempat bagi kita untuk berbaris dan menyusun peta jalan untuk apa yang perlu dilakukan di COP ini: transisi dari deforestasi dan penggunaan bahan bakar fosil," ujar Marina, dikutip Minggu, 16 November 2025.

Aksi protes di COP30 meningkat sejak awal pekan, termasuk bentrokan antara kelompok adat dan aparat pada Selasa, 10 November 2025 lalu.

Sementara itu, Djibouti, Nigeria, dan Sudan Selatan, Prancis, Spanyol, Kenya, dan Barbados mengumumkan rencana pungutan penerbangan premium untuk pendanaan iklim.

Kelompok Utilities for Net Zero Alliance juga menaikkan target investasi menjadi hampir 150 miliar dolar per tahun.

Terkait hal ini, Presidensi Brasil berpeluang mempertimbangkan kemungkinan keputusan politik jika disepakati negara-negara peserta.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Demi Penataan Kawasan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:59

Lahan Huntap Korban Bencana Harus Segera Dituntaskan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:52

Ini Identitas Delapan Orang dan Barbuk OTT Pejabat Pajak Jakut

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:12

Larangan Tambang Emas Rakyat, Kegagalan Baca Realitas

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:58

Pelapor Pandji Dianggap Klaim Sepihak dan Mencatut Nama NU

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:30

Romantisme Demokrasi Elektoral dan Keliru Baca Kedaulatan

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:08

Invasi AS ke Venezuela Bisa Bikin Biaya Logistik Internasional Bengkak

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:45

Khofifah Ajak Pramuka Jatim Sukseskan Ketahanan Pangan dan MBG

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:23

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Klok Dkk Siap Melumat Persija Demi Amankan Posisi

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:40

Selengkapnya