Berita

Ilustrasi (Foto: Agung Sedayu)

Nusantara

Peduli Pendidikan, PIK2 Bangun Ulang Bangunan SDN Salembaran I

KAMIS, 30 OKTOBER 2025 | 07:45 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Keceriaan terpancar dari wajah guru dan siswa SDN Salembaran I, Tangerang. Sekolah yang sebelumnya rawan banjir rob kini memiliki gedung baru yang kokoh dan nyaman.

Pembangunan gedung baru tersebut  merupakan hasil pembangunan yang dilakukan oleh Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 lewat program corporate social responsibility (CSR) dari Agung Sedayu Group, bekerja sama dengan Yayasan Budha Tzu Chi. 

Dalam keterangan yang diterima redaksi, dikutip Kamis 30 Oktober 2025, gedung baru dilengkapi ruang kelas, ruang guru, fasilitas olahraga, mushola, serta kamar mandi dan toilet yang memadai.


Salah satu guru mengungkapkan rasa syukurnya karena fasilitas baru tersebut membuat suasana belajar menjadi lebih nyaman. 

“Kami sangat berterima kasih kepada PIK 2, PT ASG, dan Budha Tzu Chi. Fasilitas ini membuat siswa lebih nyaman belajar, dan guru lebih semangat mengajar,” ujar Melfa Johana Suharti, Dewan Guru SDN Selembaran I. 

Kehadiran gedung baru diharapkan dapat menciptakan lingkungan belajar yang aman, representatif, dan mendukung prestasi siswa. Program ini juga menjadi bukti nyata komitmen PIK 2, PT ASG, dan Budha Tzu Chi dalam meningkatkan kualitas pendidikan dasar melalui tanggung jawab sosial perusahaan (CSR).

Populer

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

UPDATE

OTT Pegawai Pajak Jakarta Utara: KPK Sita Uang Ratusan Juta dan Valas

Sabtu, 10 Januari 2026 | 12:14

Mendagri: 12 Wilayah Sumatera Masih Terdampak Pascabencana

Sabtu, 10 Januari 2026 | 12:04

Komisi I DPR: Peran TNI dalam Penanggulangan Terorisme Hanya Pelengkap

Sabtu, 10 Januari 2026 | 11:33

X Ganti Emotikon Bendera Iran dengan Simbol Anti-Rezim

Sabtu, 10 Januari 2026 | 11:27

Trump Sesumbar AS Bisa Kuasai 55 Persen Minyak Dunia Lewat Venezuela

Sabtu, 10 Januari 2026 | 11:10

Konten Seksual AI Bikin Resah, Grok Mulai Batasi Pembuatan Gambar

Sabtu, 10 Januari 2026 | 10:52

Ironi Pangan di Indonesia: 43 Persen Rakyat Tak Mampu Makan Bergizi

Sabtu, 10 Januari 2026 | 10:41

Emas Antam Berkilau, Naik Rp25.000 Per Gram di Akhir Pekan

Sabtu, 10 Januari 2026 | 10:34

Khamenei Ancam Tindak Tegas Pendemo Anti-Pemerintah

Sabtu, 10 Januari 2026 | 10:22

Ekonomi Global 2026: Di Antara Pemulihan dan Ketidakpastian Baru

Sabtu, 10 Januari 2026 | 10:06

Selengkapnya