Berita

Kepala Staf Umum (Kasum) TNI Letjen Richard TH. Tampubolon (tengah) di Kepulauan Bangka Belitung (Babel). (Foto: Puspen TNI)

Pertahanan

Kasum TNI dan Satgas PKH Tinjau Penertiban Tambang Ilegal di Babel

JUMAT, 03 OKTOBER 2025 | 02:40 WIB | LAPORAN: ADITYO NUGROHO

Kepala Staf Umum (Kasum) TNI Letjen Richard TH. Tampubolon bersama Tim Satgas Penertiban Kawasan Hutan (PKH) melaksanakan kunjungan kerja ke Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) beberapa waktu lalu. 

Kunjungan ini merupakan bagian dari upaya bersama pemerintah dalam menertibkan pertambangan ilegal dan memperkuat tata kelola sumber daya alam nasional.
 
Dalam keterangan yang diterima redaksi di Jakarta, Kamis 2 Oktober 2025, Tim Satgas PKH meninjau PT Trinindo Internusa, salah satu dari lima smelter pengolahan pasir timah yang telah disita oleh Penyidik Kejaksaan Agung dan berkekuatan hukum tetap. 


Smelter tersebut nantinya akan diserahkan kepada negara sehingga hasil pengelolaannya dapat digunakan sebesar-besarnya untuk kepentingan masyarakat.
 
Tim Satgas PKH juga melaksanakan penertiban terhadap perusahaan-perusahaan tambang ilegal di wilayah Kepulauan Bangka Belitung. Penertiban ini menjadi langkah penting untuk mengurangi praktik penambangan tanpa izin yang merugikan negara dan merusak lingkungan.
 
Kunjungan kerja dilanjutkan dengan pertemuan antara Tim Satgas PKH dan Forkopimda Provinsi Kepulauan Bangka Belitung di Kantor Kejaksaan Tinggi Kepulauan Bangka Belitung, membahas penyelesaian tata kelola pertambangan dengan menitikberatkan pada kepentingan negara serta kesejahteraan rakyat.
 

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya