Berita

Penyerahan kunci rumah KPR secara simbolis kepada 100 debitur FLPP/Ist

Bisnis

Kementerian PKP dan bank bjb Serahkan Kunci Rumah ke 100 Debitur

RABU, 16 JULI 2025 | 09:39 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

bank bjb turut berkomitmen menyukseskan program 3 juta rumah yang digagas pemerintah melalui Kementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Republik Indonesia.

Sejak tahun 2016, bank bjb turut menghadirkan pembiayaan perumahan subsidi. Di Jawa Barat, bank bjb sudah menyalurkan rumah subsidi kepada 24.087 sejak tahun 2016 hingga 2025.

Terbaru, bank bjb bersama Menteri PKP Maruarar Sirait hingga Komisioner BP Tapera, Heru Pudyo Nugroho melakukan penyerahan kunci rumah secara simbolis kepada 100 debitur KPR FLPP.
 

 
"Kegiatan ini sinergi positif antara bank bjb dan pemerintah dalam meningkatkan pencapaian penyerapan program 3 juta rumah dan menjadikan bank bjb sebagai bank pilihan masyarakat," kata Corporate Secretary bank bjb, Ayi Subarna, Rabu, 16 Juli 2025.

Selain bjb KPR Sejahtera, kredit KPR bank bjb memiliki beberapa program unggulan, di antaranya KPR Gaul. Program ini diberikan khusus untuk para milenial.

Melalui program ini, bank bjb mempersembahkan kemudahan akses pembiayaan kepemilikan rumah sekaligus mewujudkan impian usia milenial terhadap kepemilikan hunian ideal.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

RH Singgung Perang Bubat di Balik Sowan Eggi–Damai ke Jokowi

Jumat, 09 Januari 2026 | 20:51

UPDATE

SETARA Institute: Libatkan TNI Berantas Terorisme, Supremasi Sipil Terancam

Senin, 19 Januari 2026 | 16:15

KPK Amankan Uang Ratusan Juta saat OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 16:11

Kemenkum Harus Aktif Awasi Transisi KUHP

Senin, 19 Januari 2026 | 16:07

KPK Benarkan Tangkap Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 16:01

Noel Cs Didakwa Terima Rp6,52 Miliar Hasil Pemerasan Sertifikasi K3

Senin, 19 Januari 2026 | 15:54

Ada Peluang Revisi UU Pemilu Pakai Metode Omnibus

Senin, 19 Januari 2026 | 15:46

Jangan Batasi Ruang Belajar dan Kerja Diaspora

Senin, 19 Januari 2026 | 15:40

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Penundaan Revisi UU Pilkada Bisa Picu Persoalan Baru

Senin, 19 Januari 2026 | 15:19

Pembahasan Revisi UU Pemilu Dibagi Dua Tahapan

Senin, 19 Januari 2026 | 15:19

Selengkapnya