Berita

Ilustrasi/RMOL via AI

Bisnis

Depresiasi Dolar Bikin Harga Emas Dunia Menguat

SENIN, 02 JUNI 2025 | 09:57 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Harga emas menguat setelah Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengancam akan menggandakan tarif impor baja dan aluminium.

Pergerakan ini juga dipengaruhi oleh depresiasi Dolar AS. Indeks Dolar AS (Indeks DXY) turun 0,1 persen, membuat emas batangan lebih murah bagi pembeli yang menggunakan mata uang lain.

Dikutip dari Reuters, harga emas spot naik 0,64 persen menjadi 3.310,35 Dolar AS per ons pada Senin pagi 2 Juni 2025.  Sementara harga emas berjangka AS meningkat 0,52 persen menjadi 3.332,80 Dolar AS.


Investor sekarang melihat penurunan suku bunga sebesar 50 basis poin oleh Federal Reserve pada tahun ini, dimulai Oktober.
Gubernur Fed, Christopher Waller, mengatakan pemotongan suku bunga masih mungkin terjadi akhir tahun ini bahkan ketika rezim tarif pemerintahan Trump kemungkinan akan meningkatkan tekanan harga untuk sementara waktu.

Harga logam lainnya bervariasi, perak spot naik 0,2 persen menjadi 33,04 Dolar AS per ons. Platinum turun 0,2 persen menjadi 1.054,28 Dolar AS. Sementara, paladium stabil di posisi 970,79 Dolar AS.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

UPDATE

Presiden Prabowo Minta Fokus Pengelolaan SDA untuk Kesejahteraan Rakyat

Rabu, 28 Januari 2026 | 20:15

BMKG: Cuaca Ekstrem Efek Samping OMC adalah Kekeliruan Sains

Rabu, 28 Januari 2026 | 19:58

Kasus Penjual Es Gabus di Kemayoran Disorot DPR

Rabu, 28 Januari 2026 | 19:54

Berikut Tiga Kesimpulan RDPU DPR soal Kasus Hogi Minaya

Rabu, 28 Januari 2026 | 19:35

Disanksi Disiplin, Serda Heri Minta Maaf dan Peluk Pedagang Es Gabus

Rabu, 28 Januari 2026 | 19:29

Pemuda dan Aktivis Mahasiswa Ingin Dilibatkan dalam Tim Reformasi Polri

Rabu, 28 Januari 2026 | 19:20

Raja Juli Pantas Masuk Daftar List Menteri yang Harus Diganti

Rabu, 28 Januari 2026 | 19:04

Kacamata Kuda Hukum Positif

Rabu, 28 Januari 2026 | 19:04

Thomas Djiwandono Tegaskan Tidak Ada Cawe-cawe Prabowo

Rabu, 28 Januari 2026 | 18:33

Lomba Menembak TSC Panglima Kopassus Cup 2026 Resmi Dibuka

Rabu, 28 Januari 2026 | 18:22

Selengkapnya