Berita

Ilustrasi/RMOL

Bisnis

IHSG Hari Ini Berpotensi Terkoreksi

RABU, 28 MEI 2025 | 08:14 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini, Rabu 28 Mei 2025 diprediksi mendatar cenderung melemah, setelah kemarin berfluktuasi dan ditutup menguat terbatas 0,15 persen ke level 7.198.

Penguatan IHSG pada perdagangan kemarin ditopang oleh kenaikan 310 saham, sedangkan 311 saham tercatat menurun dan ada 185 saham tidak mengalami perubahan harga. 

Nilai transaksi kemarin Rp13,33 triliun atau menurun dibandingkan sehari sebelumnya Rp14 triliun. Total volume transaksi sepanjang perdagangan kemarin sebanyak 27,21 miliar saham atau merosot dibandingkan sehari sebelumnya yang mencapai 35,55 miliar saham.


Analis PT MNC Sekuritas, Herditya Wicaksana, mengatakan, pergerakan IHSG mulai dibayangi peningkatan volume penjualan. 

"Kami memperkirakan, pergerakan IHSG sudah berada di akhir Wave (v) dari Wave [a] pada label hitam," kata Herditya dalam riset Daily Scope Wave untuk perdagangan Rabu.

Pola pergerakan secara teknikal tersebut menunjukkan IHSG rawan berbalik terkoreksi menuju rentang 6.713-7.031. 

Namun, trader patut mencermati peluang kenaikan IHSG yang akan menguji kisaran 7.025-7.223.

Untuk perdagangan hari ini, MNC Sekuritas menetapkan support IHSG di level 7.085 dan 7.009, sedangkan resistance-nya di level 7.263 dan 7.324. 

Saham-saham yang direkomendasikan dengan strategi "Buy on Weakness" adalah saham ADRO, CPIN dan MAPA.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Mantan Relawan: Jokowi Takut Ijazahnya Terungkap di Pengadilan

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:06

Eggi Sudjana Nyetir Mobil Mewah di Malaysia Bukan Hoaks

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:01

Madu Dari Sydney

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:32

Zakat Harus Jadi Bagian Solusi Kebangsaan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:27

Sudirman Said Dilamar Masuk Partai Gema Bangsa

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:01

Trump Ancam Kenakan Tarif ke Negara yang Tak Sejalan soal Greenland

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:51

Dirut Indonesia Air Transport Klarifikasi Kru Pesawat Bawa Pegawai KKP Hilang Kontak di Maros Bukan Delapan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:51

KKP Terus Monitor Pencarian Pesawat ATR 42-500 Usai Hilang Kontak

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:09

Ini Identitas dan Pangkat Tiga Pegawai KKP di Pesawat ATR yang Hilang Kontak di Maros

Sabtu, 17 Januari 2026 | 21:48

Klarifikasi Menteri Trenggono, Pesawat ATR Sewaan KKP yang Hilang Kontak di Maros Sedang Misi Pengawasan Udara

Sabtu, 17 Januari 2026 | 21:37

Selengkapnya