Berita

Ilustrasi/RMOL

Bisnis

Saham Otomotif Anjlok, Bursa Eropa Makim Muram

SABTU, 24 MEI 2025 | 07:02 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Pasar saham Eropa ditutup turun tajam setelah Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump menyatakan bahwa ia merekomendasikan tarif sebesar 50 persen terhadap Uni Eropa, yang berpotensi menghilangkan permintaan dari sumber utama ekspor Eropa.

Dikutip dari Reuters, STOXX 50 Zona Euro turun 1,9 persen menjadi 5.322 dan STOXX 600 pan-Eropa turun menjadi 545 pada penutupan perdagangan Jumat 23 Meo 2025 atau Sabtu dini hari WIB.

DAX Jerman turun 1,5 persen setelah sebelumnya hampir menyentuh rekor tertinggi di awal hari ketika data menunjukkan ekonomi negara itu tumbuh lebih signifikan pada kuartal pertama daripada perkiraan sebelumnya.


Indeks di Prancis, Spanyol, dan Italia, masing-masing turun lebih dari 1 persen.

Produsen mobil, merek mewah, dan produsen tekstil memimpin kerugian karena ketergantungan mereka yang besar pada konsumen AS.

Saham  Mercedes Benz, BMW, Stellantis, Hermes, dan Inditex anjlok antara 4,5 dan 2 persen.

Jika Komisi Eropa melakukan langkah balasan, maka itu akan menekan sektor perbankan. Pada sesi penutupan, Intesa Sanpaolo, UniCredit, dan BBVA telah anjlok sebesar 3 persen.

Pertumbuhan PDB Jerman di kuartal pertama tahun ini direvisi naik menjadi 0,4 persen dari 0,2 persen yang dipicu oleh manufaktur yang kuat dan lonjakan ekspor pada bulan Maret.  

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Dosen Unikama Kecewa, Lima Bulan Kampus Dikuasai Kelompok Tak Dikenal

Jumat, 30 Januari 2026 | 02:25

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

Kasus Hogi Minaya Dihentikan, Komisi Hukum DPR: Tak Penuhi Unsur Pidana

Rabu, 28 Januari 2026 | 17:07

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

KPK Amankan Dokumen dan BBE saat Geledah Kantor Dinas Perkim Pemkot Madiun

Rabu, 28 Januari 2026 | 11:15

UPDATE

Tujuh Kader Baru Resmi Masuk PSI, Mayoritas Eks Nasdem

Sabtu, 31 Januari 2026 | 18:11

Penanganan Hukum Tragedi Pesta Pernikahan di Garut Harus Segera Dituntaskan

Sabtu, 31 Januari 2026 | 17:34

Kata Gus Yahya, Dukungan Board of Peace Sesuai Nilai dan Prinsip NU

Sabtu, 31 Januari 2026 | 17:02

Pertamina Bawa Pulang 1 Juta Barel Minyak Mentah dari Aljazair

Sabtu, 31 Januari 2026 | 16:29

Penegakan Hukum Tak Boleh Mengarah Kriminalisasi

Sabtu, 31 Januari 2026 | 16:11

Kementerian Imipas Diminta Investigasi Rutan Labuan Deli

Sabtu, 31 Januari 2026 | 16:07

Ekonomi Indonesia 2026: Janji vs Fakta Daya Beli

Sabtu, 31 Januari 2026 | 15:21

Gus Yahya: 100 Tahun NU Tak Pernah Berubah Semangat dan Idealismenya!

Sabtu, 31 Januari 2026 | 15:07

Australia Pantau Serius Perkembangan Penyebaran Virus Nipah

Sabtu, 31 Januari 2026 | 14:57

Mundur Massal Pimpinan OJK dan BEI, Ekonom Curiga Tekanan Berat di Pasar Modal

Sabtu, 31 Januari 2026 | 14:52

Selengkapnya