Berita

Ilustrasi/Net

Presisi

Mahasiswi Undip Ditemukan Meninggal di Kamar Kos Berlumuran Darah

Polisi Bantah Korban Pembunuhan
JUMAT, 02 MEI 2025 | 02:45 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Seorang mahasiswi Jurusan Kimia, Fakultas Sains dan Matematika Universitas Diponegoro (Undip) Semarang, ditemukan tewas di kamas kos di Gondang, Kelurahan Tembalang, Kecamatan Tembalang, Kota Semarang, Kamis dini hari, 1 Mei 2025.

Kondisi tubuh mahasiswi itu ditemukan tergeletak dalam keadaan bersimbah darah.

Di kamar korban ditemukan banyak terdapat ceceran darah dan obat-obatan. Korban diduga memiliki riwayat penyakit.


Saat ditemukan, saksi mata teman satu kos korban langsung berteriak meminta tolong mencari bantuan. 

Teman kos korban kemudian menelepon rumah sakit dan warga lapor ke polisi. 

Petugas kepolisian Polsek Tembalang dan Inafis Polrestabes Semarang segera menuju ke TKP melakukan penyelidikan dan evakuasi. 

"Kita sudah melaksanakan olah TKP di lokasi bersama pihak Inafis Polrestabes Semarang. Saksi-saksi sudah kami minta memberikan keterangan," kata Kapolsek Tembalang Kompol Wahdah Maulidiawati.

Kapolsek membantah kejadian ini merupakan pembunuhan. Sementara ini, dari penyelidikan, polisi menduga korban meninggal akibat sakit. 

"Tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan. Korban kemungkinan meninggal kuat dugaan sakit," kata Kapolsek dikutip dari RMOLJateng.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

UPDATE

Arahan Presiden, Penjahit Pribadi Bentuk Satgasus Garuda Guna Bantu Korban Bencana

Rabu, 28 Januari 2026 | 10:11

Publik Diajak Berprasangka Baik ke Prabowo soal Gabung BoP Bentukan Trump

Rabu, 28 Januari 2026 | 10:08

Kejagung Tindak Tegas Jaksa Diduga Bermasalah di Daerah

Rabu, 28 Januari 2026 | 10:01

Dolar AS Tertekan, Sentuh Level Terendah Hampir Empat Tahun

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:57

Kemenhaj Borong Bumbu Nusantara UMKM ke Dapur Haji

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:48

IHSG Ambruk 6,53 Persen Pagi Ini

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:47

Kekosongan Posisi Wamenkeu Dinilai Bisa Picu Reshuffle di Kementerian Lain

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:42

KPK Bakal Perpanjang Pencekalan Bos Maktour Travel Fuad Hasan Masyhur

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:29

Realisasi DMO Minyakita Melambat, Ekspor CPO Tertekan

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:25

Bursa Asia Menguat Ikuti Reli Wall Street

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:10

Selengkapnya