Berita

BMKG memprakirakan sebagian besar wilayah DKI Jakarta diguyur hujan dengan intensitas ringan/Ist

Nusantara

Hujan Diperkirakan Basahi Jakarta Sore Hari

MINGGU, 02 MARET 2025 | 07:31 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan sebagian besar wilayah DKI Jakarta diguyur hujan dengan intensitas ringan pada Minggu sore, 2 Maret 2025.

Dikutip dari laman BMKG, pada pagi hari cuaca di Jakarta Barat, Timur, Utara, Selatan, Pusat, dan Kabupaten Kepulauan Seribu, cerah berawan.

Memasuki siang hari, tiga wilayah di Jakarta Timur, Selatan, dan Jakarta Utara turun hujan ringan. Sedangkan untuk Jakarta Pusat, Barat, dan Kabupaten Kepulauan Seribu berawan, cerah berawan, dan berawan tebal.

Berlanjut pada sore hari, seluruh wilayah Jakarta diguyur hujan dengan intensitas ringan hingga sedang, kecuali Kabupaten Kepulauan Seribu dan Jakarta Pusat yang berawan tebal.

Sementara malam harinya, wilayah DKI Jakarta rerata berawan tebal kecuali Jakarta Timur dan Utara yang diperkirakan masih turun hujan dengan intensitas ringan.

Suhu udara di Jakarta diprakirakan berada pada kisaran minimum 24 derajat hingga 30 derajat Celcius. Sedangkan kecepatan angin seluruh Jakarta berada pada 3-7 kilometer per jam.



Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Emak-emak Antarkan Tahanan "Jokowi dan Iriana" ke KPK

Rabu, 26 Februari 2025 | 16:17

Permainan Jokowi Terbaca Prabowo dan Megawati

Selasa, 25 Februari 2025 | 18:01

Mengapa KPK Keukeuh Tidak Mau Usut Dugaan Korupsi Keluarga Jokowi?

Selasa, 25 Februari 2025 | 08:02

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

KPK Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar di Kasus e-KTP

Rabu, 26 Februari 2025 | 17:59

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

UPDATE

Bursa Asia Menguat di Senin Pagi

Senin, 03 Maret 2025 | 09:31

Bongkar Dugaan Korupsi Impor Bawang Putih di Kemendag!

Senin, 03 Maret 2025 | 09:29

PAN Dukung Kebijakan Prabowo Stabilkan Harga Pangan Awal Ramadan

Senin, 03 Maret 2025 | 09:12

Bitcoin dan Ethereum akan Jadi Cadangan Kripto AS

Senin, 03 Maret 2025 | 09:05

Tindak Tegas Modus Licik Ayam Gelonggongan

Senin, 03 Maret 2025 | 08:52

KPK Minta Sidang Praperadilan Jilid Dua Hasto Ditunda

Senin, 03 Maret 2025 | 08:28

Riza Chalid Jadi Kunci Pemberantasan Korupsi Minyak

Senin, 03 Maret 2025 | 08:20

Puluhan RT di Jakarta Terendam Luapan Ciliwung

Senin, 03 Maret 2025 | 08:14

Ratusan Warga di Cisarua Bogor Terdampak Banjir

Senin, 03 Maret 2025 | 08:01

Pramono-Rano Ingin Seluruh Warga Nikmati Air Bersih pada 2030

Senin, 03 Maret 2025 | 07:51

Selengkapnya