Berita

Ilustrasi/Net

Bisnis

Microsoft Investasikan Rp11,4 Triliun untuk Keamanan Siber Polandia

KAMIS, 20 FEBRUARI 2025 | 11:18 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Microsoft berencana mengucurkan investasi tambahan sebesar 700 juta Dolar AS (Rp11,4 triliun)  di Polandia untuk meningkatkan keamanan siber negara tersebut.

Investasi tersebut merupakan tahap kedua dari proyek pusat data Polandia senilai 1 miliar Dolar AS yang telah selesai diumumkan pada tahun 2020.

“Ini adalah investasi untuk masa depan kita, keamanan kita, generasi muda kita, perusahaan rintisan kita, dan ilmuwan kita,” kata Perdana Menteri Polandia Donald Tusk dalam konferensi pers bersama dengan Brad Smith, seperti dikutip dari Reuters, Kamis 20 Februari 2025.


"Dana tersebut akan dikucurkan ke layanan cloud dan daya komputasi dengan tujuan utama mengembangkan keamanan siber bekerja sama dengan Angkatan Bersenjata Polandia,” imbuh Smith.

Rencananya pusat data akan dibuka pada tahun 2023, menyediakan layanan cloud untuk bisnis dan lembaga pemerintah.

Pertemuan Tusk dengan Smith menyusul pertemuan serupa dengan CEO Google Sundar Pichai, yang menghasilkan penandatanganan perjanjian pengembangan AI dengan raksasa Silicon Valley tersebut di Polandia.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

UPDATE

Kadisdik DKI Senang Lihat Kemping Pramuka di SDN 11 Kebon Jeruk

Sabtu, 10 Januari 2026 | 02:03

Roy Suryo Cs Pastikan Menolak Ikuti Jejak Eggi dan Damai

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:47

Polri Tetap di Bawah Presiden Sesuai Amanat Reformasi

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:14

Kesadaran Keselamatan Pengguna Jalan Tol Rendah

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:04

Eggi dan Damai Temui Jokowi, Kuasa Hukum Roy Suryo Cs: Ada Pejuang Ada Pecundang!

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:34

Debat Gibran-Pandji, Siapa Pemenangnya?

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:19

Prabowo Didorong Turun Tangan terkait Kasus Ketua Koperasi Handep

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:04

Eggi dan Damai Mungkin Takut Dipenjara

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:46

Relasi Buku Sejarah dan Medium Refleksi Kebangsaan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:42

Kadispora Bungkam soal Lahan Negara di Kramat Jati Disulap Jadi Perumahan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:07

Selengkapnya